Iklan

Iklan

Pertanyaan

Salah satu dari tiga ekosistem penting di kawasan pesisir, selain terumbu karang dan bakau/mangrove yang merupakan tumbuhan sejati yang memang memiliki daun, akar, batang dan juga berbunga adalah ....

Salah satu dari tiga ekosistem penting di kawasan pesisir, selain terumbu karang dan bakau/mangrove yang merupakan tumbuhan sejati yang memang memiliki daun, akar, batang dan juga berbunga adalah .... 

  1. eustuariaundefined 

  2. lamunundefined 

  3. muaraundefined 

  4. coraal reefundefined 

  5. rumput lautundefined 

Iklan

A. Kusuma

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Lamun merupakan salah satu dari tiga ekosistem penting di kawasan pesisir, selain terumbu karang dan bakau/mangrove. Banyak orang-orang yang terkecoh tentang lamun dan rumput laut. Keduanya merupakan suatu spesies yang berbeda. Lamunmerupakan tumbuhan sejati yang memang memiliki daun, akar, batang dan juga berbunga, sedangkan rumput lamun merupakan bagian dari algae. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Lamun merupakan salah satu dari tiga ekosistem penting di kawasan pesisir, selain terumbu karang dan bakau/mangrove. Banyak orang-orang yang terkecoh tentang lamun dan rumput laut. Keduanya merupakan suatu spesies yang berbeda. Lamun merupakan tumbuhan sejati yang memang memiliki daun, akar, batang dan juga berbunga, sedangkan rumput lamun merupakan bagian dari algae.undefined

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

102

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Fenomena berwisatayang berasal dari wisatawan (faktor pendorong) terkait dengan adanya/munculnya ketertarikan untukberwisata ke tempat-tempat yang sulit dijangkau dan cenderung berbahaya yang terjadi ...

73

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia