Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ruanganber-AC memiliki dinding darikaca seluas4 m 2 . Suhu kaca bagiandalam 20°Csedangkan suhukacabagianluar30°C. Apabilaketebalankaca5 mm dan konduktivitas termal0,8 W/m.K, kalor yang mengalir setiapdetik adalah .....W.

Ruangan ber-AC memiliki dinding dari kaca seluas 4 m2. Suhu kaca bagian dalam 20°C sedangkan suhu kaca bagian luar 30°C. Apabila ketebalan kaca 5 mm dan konduktivitas termal 0,8 W/m.K, kalor yang mengalir setiap detik adalah  ..... W. space space

  1. 2.100 space

  2. 3.200 space

  3. 5.400 space

  4. 6.400 space

  5. 7.200 space

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D. space space

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: A = 4 m 2 T d a l am ​ = 2 0 ∘ C T l u a r ​ = 3 0 ∘ C d = 5 mm = 5 × 1 0 − 3 m k = 0 , 8 W / m K Ditanya: t Q ​ = ... ? Penyelesaian: Pada kasus tersebut, kalor dialirkan secara konduksi pada dinding. t Q ​ = d k × A × Δ T ​ t Q ​ = 5 × 1 0 − 3 0 , 8 × 4 × ( 30 − 20 ) ​ t Q ​ = 6.400 W . Dengan demikian, kalor yang mengalir setiapdetik adalah 6.400 W. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.

Diketahui:

  

Ditanya:  

Penyelesaian:

Pada kasus tersebut, kalor dialirkan secara konduksi pada dinding.

     

Dengan demikian, kalor yang mengalir setiap detik adalah 6.400 W.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D. space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Luas penampang ujung batang aluminium (k = 50 kal/m.s°C) adalah 1 cm 2 . Ujung-ujung batang bertemperatur 0°C dan 20°C. Jika panjang batang 1 m, banyaknya kalor yang merambat tiap sekon adalah...

41

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia