Iklan

Iklan

Pertanyaan

Resistor dan elemen disambung seperti gambar di bawah dan diketahui bahwa : ε 1 ​ = 7V ; r 1 , = 0,2 Ω ε 2 ​ = 10V ; r 2 = 0,3 ε 3 ​ = 12V ; r 3 = 0,2 ε 4 ​ = 3V ; r 4 = 0,3 Hitunglah besar dan arah arus yang terjadi!

Resistor dan elemen disambung seperti gambar di bawah dan diketahui bahwa :

 = 7V ; r1, = 0,2  

 = 10V ; r2 = 0,3 text Ω end text 

 = 12V ; r3 = 0,2 text Ω end text 

 = 3V ; r4 = 0,3 text Ω end text

Hitunglah besar dan arah arus yang terjadi!

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat 0,45 A berlawanan dengan jarum jam(berlawanan arahdengan loop).

jawaban yang tepat 0,45 A berlawanan dengan jarum jam (berlawanan arah dengan loop).

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui: Data GGL dan hambatan dalam Ditanya: I (besar dan arah) = ...? Jawab: Kuat arus yaitu nilai muatan listrik yang mengalir pada suatu rangkaian listrik tiap satuan waktu. Untuk mrncari nilai dan arah kuat arus kita buat loop yang searah dengan arah jarum jam. Selanjutnya kita gunakan persamaan GGL ∑ ​ E + ∑ ​ I R = 0 ( − ε 1 ​ + ε 2 ​ + ε 3 ​ + ε 4 ​ ) + I ( r 1 ​ + r 2 ​ + r 3 ​ + r 4 ​ + R 10Ω ​ + R 7Ω ​ + R 10Ω ​ + R 12Ω ​ = 0 ( − 7 + 10 + 12 + 3 ) + I ( 0 , 2 + 0 , 3 + 0 , 2 + 0 , 3 + 10 + 7 + 10 + 12 ) = 0 18 + 40 I = 0 I = − 40 18 ​ I = − 0 , 45 A Jika nilai kuat arus negatif, berarti arah arus berlawanan dengan arah loop. Nilai kuat arus tetap positif yaitu 0,45 A Jadi, jawaban yang tepat 0,45 A berlawanan dengan jarum jam(berlawanan arahdengan loop).

Diketahui:

Data GGL dan hambatan dalam

Ditanya:

I(besar dan arah) = ...?

Jawab:

Kuat arus yaitu nilai muatan listrik yang mengalir pada suatu rangkaian listrik tiap satuan waktu. Untuk mrncari nilai dan arah kuat arus kita buat loop yang searah dengan arah jarum jam. Selanjutnya kita gunakan persamaan GGL

 

Jika nilai kuat arus negatif, berarti arah arus berlawanan dengan arah loop. Nilai kuat arus tetap positif yaitu 0,45 A

Jadi, jawaban yang tepat 0,45 A berlawanan dengan jarum jam (berlawanan arah dengan loop).

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Ana Nurindah

Makasih ❤️

Elsa Ochtavia Filbinah

Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikanlah rangkaian berikut! Hitunglah kuat arus listrik yang mengalir pada rangkaian!

9

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia