Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan berikut ini! Budi meminta kepada informan untuk menunjukkan bukti bahwa ia mantan veteran. Budi menerima masukan dari Reihan tentang penelitiannya karena Reihan lebih berpengalaman. Budi menemui petugas kelurahan untuk mencari data tentang pernyataan informan sebagaikeluarga miskin. Budi selalu menganalisis setiap pernyataan atau persoalan dari informan yang di wawancarainya. Budi harus mencari bukti karena ia tidak mudah percaya dengan sesuatu yang dikatakan oleh informan. Berdasarkan pernyataan di atas, cara berfikir skeptis dari Budi sebagai seorang peneliti adalah ....

Perhatikan pernyataan berikut ini!

  1. Budi meminta kepada informan untuk menunjukkan bukti bahwa ia mantan veteran.
  2. Budi menerima masukan dari Reihan tentang penelitiannya karena Reihan lebih berpengalaman.
  3. Budi menemui petugas kelurahan untuk mencari data tentang pernyataan informan sebagai keluarga miskin.
  4. Budi selalu  menganalisis setiap pernyataan atau persoalan dari informan yang di wawancarainya.
  5. Budi harus mencari bukti karena ia tidak mudah percaya dengan sesuatu yang dikatakan oleh informan.

Berdasarkan pernyataan di atas, cara berfikir skeptis dari Budi sebagai seorang peneliti adalah .... 

  1. 1, 2, dan 3 

  2. 1, 2, dan 3 

  3. 1, 3, dan 5 

  4. 2, 4, dan 5 

  5. 3, 4, dan 5 

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalahC.

jawaban yang tepat adalah C. 

Iklan

Pembahasan

Berfikir skeptis artinya adalah peneliti tidak mudah percaya dengan apa yang dikatakan informan , karena peneliti harus selalu menanyakan bukti atau fakta yang dapat mendukung suatu pernyataan. Sehingga cara berfikir skeptis dari Budi sebagai peneliti adalah poin 1, 3, dan 5. Poin 2 merupakan cara berfikir yang terbuka sebagai seorang peneliti harus siap menerima pendapat pihak lain tentang hasil penelitiannya. Poin 4 adalah cara berfikir analitis yaitu peneliti harus selalu menganalisis setiap pernyataan atau persoalan yang dihadapi. Jadi, jawaban yang tepat adalahC.

Berfikir skeptis artinya adalah peneliti tidak mudah percaya dengan apa yang dikatakan informan, karena peneliti harus selalu menanyakan bukti atau fakta yang dapat mendukung suatu pernyataan. Sehingga cara berfikir skeptis dari Budi sebagai peneliti adalah poin 1, 3, dan 5. Poin 2 merupakan cara berfikir yang terbuka sebagai seorang peneliti harus siap menerima pendapat pihak lain tentang hasil penelitiannya. Poin 4 adalah cara berfikir analitis yaitu peneliti harus selalu menganalisis setiap pernyataan atau persoalan yang dihadapi.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam penelitian kuantitatif terdapat 2 hipotesis diantarnya hipotesis alternatif (H a ) dan Hipotesis nol (H 0 ). Perbedaan keduanya adalah ....

3

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia