Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah kutipan teks ulasan berikut!

Novel Ketika Cinta Memanggilmu merupakan novel yang ditulis oleh Qoulan Syadiida. Qoula Syadiida adalah nama pena dari Yuhwaningsih. Sejak kecil, ia suka membaca buku cerita anak-anak. Ia merupakan keturunan Tiongkok-Jawa. Ia mulai rajin menulis cerpen dan puisi sejah SD. Beberapa hasil karyanya telah memperoleh penghargaan. Semasa SMP, ia pernah meraih juara menulis karya llmiah. Cerpen-cerpennya juga pernah menghiasi majalah islami salah satunya adalah Karisma.undefined

Penggunaan bahasa pada teks di atas adalah ....

Penggunaan bahasa pada teks di atas adalah .... 

  1. menggunakan kata rujukanundefined

  2. adanya waktu dan tempatundefined

  3.  adanya kohesi gramatikalundefined

  4. adanya kalimat majemuk dan perintahundefined

Iklan

N. Febriyanti

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.undefined

Iklan

Pembahasan

Pada teks ulasan drama/film terdapat: kata adjektiva (kata sifat) seperti: menarik/tidak menarik, mengharukan, memilukan, bernilai, memuaskan, baik/kurang baik, mencekam, menakutkan, dan lain sebagainya. Kata sifat atau kata keadaan adalah kata yang menerangkan tentang keadaan, sifat, watak, tabiat suatu benda. Kata sifat memberikan jawaban atas pertanyaan bagaimana atau dalam keadaan apa. Menggunakan kata-kata opini atau persuasif. Contohnya: inilah drama/film Indonesia yang patut untuk ditonton, drama/film ini sungguh menarik untuk ditonton, drama/film ini benar-benar menghibur, dan lain-lain. Menggunakan konjungsi internal dan konjungsi eksternal. Konjungsi internal (intrakalimat), konjungsi yang menghubungkan dua argumen/gagasan/ide dalam kalimat simpleks atau dua kelompok klausa. Konjungsi eksternal (antarkalimat), konjungsi yang menghubungkan dua peristiwa/ deskripsi halnya benda dalam kalimat kompleks atau 2 kalimat simpleks. Menggunakan ungkapan perbandingan (persamaan/ perbedaan) Contohnya: daripada, sebagaimana, demikian halnya, berbeda dengan, seperti, seperti halnya, serupa dengan, dan sebagainya . Kata rujukan atau pronomina yang merujuk pada benda atau orang. Contoh: ia, -nya, aku, kamu, dll. Menggunakan kata kerja material dan kata kerja relasional. Kata kerja material, yaitu kata kerja yang menyatakan kegiatan fisik/ proses. Kata kerja relasional adalah kata kerja yang berfungsi untuk membentuk predikat nominal (kata-kata kopulatif) dan dapat juga membantu meinperjelas predikat (kata kerja bantu). Contoh kata kerja relasional sebagai kopulatif: bernama, disebut, jadi/ rrienjadi, merupakan, adalah, ialah, yaitu, yakni, dan sebagainya. Teks di atas menggunakan kata rujukan, hal ini terdapat pada kalimat "Sejak kecil, ia suka membaca buku cerita anak-anak" dan kalimat " Beberapa hasil karyanya telah memperoleh penghargaan". Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Pada teks ulasan drama/film terdapat:

  1. kata adjektiva (kata sifat) seperti: menarik/tidak menarik, mengharukan, memilukan, bernilai, memuaskan, baik/kurang baik, mencekam, menakutkan, dan lain sebagainya.
  2. Kata sifat atau kata keadaan adalah kata yang menerangkan tentang keadaan, sifat, watak, tabiat suatu benda. Kata sifat memberikan jawaban atas pertanyaan bagaimana atau dalam keadaan apa.
  3. Menggunakan kata-kata opini atau persuasif. Contohnya: inilah drama/film Indonesia yang patut untuk ditonton, drama/film ini sungguh menarik untuk ditonton, drama/film ini benar-benar menghibur, dan lain-lain.
  4. Menggunakan konjungsi internal dan konjungsi eksternal. Konjungsi internal (intrakalimat), konjungsi yang menghubungkan dua argumen/gagasan/ide dalam kalimat simpleks atau dua kelompok klausa. Konjungsi eksternal (antarkalimat), konjungsi yang menghubungkan dua peristiwa/ deskripsi halnya benda dalam kalimat kompleks atau 2 kalimat simpleks.
  5. Menggunakan ungkapan perbandingan (persamaan/ perbedaan) Contohnya: daripada, sebagaimana, demikian halnya, berbeda dengan, seperti, seperti halnya, serupa dengan, dan sebagainya.
  6. Kata rujukan atau pronomina yang merujuk pada benda atau orang. Contoh: ia, -nya, aku, kamu, dll.
  7. Menggunakan kata kerja material dan kata kerja relasional. Kata kerja material, yaitu kata kerja yang menyatakan kegiatan fisik/ proses. Kata kerja relasional adalah kata kerja yang berfungsi untuk membentuk predikat nominal (kata-kata kopulatif) dan dapat juga membantu meinperjelas predikat (kata kerja bantu). Contoh kata kerja relasional sebagai kopulatif: bernama, disebut, jadi/ rrienjadi, merupakan, adalah, ialah, yaitu, yakni, dan sebagainya.

Teks di atas menggunakan kata rujukan, hal ini terdapat pada kalimat "Sejak kecil, ia suka membaca buku cerita anak-anak" dan kalimat "Beberapa hasil karyanya telah memperoleh penghargaan".

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan A.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Paragraf ulasan tersebut merupakan bagian ....

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia