Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pemuliaan tanaman padi ( Oryza sativa ) untuk mendapatkan bibit unggul berupa padi tahan kekeringan dengan cara memasukkan gen resisten kekeringan dari spesies tanaman padi lain dengan perantara mikroorganisme dikenal sebagai rekombinasi gen. Dua proses awal dalam rekombinasi gen adalah….

Pemuliaan tanaman padi (Oryza sativa) untuk mendapatkan bibit unggul berupa padi tahan kekeringan dengan cara memasukkan gen resisten kekeringan dari spesies tanaman padi lain dengan perantara mikroorganisme dikenal sebagai rekombinasi gen. Dua proses awal dalam rekombinasi gen adalah…. 

  1. Isolasi DNA target- Insersi DNA target 

  2. Insersi DNA target- Isolasi DNA target 

  3. Transformasi DNA target-Isolasi DNA target 

  4. Insersi DNA target-Ekspresi DNA target

  5. Isolasi DNA target- Ekspresi DNA target 

Iklan

R. Ulfi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Dua langkah awal proses rekombinasi adalah isolasi DNA target yang bertujuan memperoleh gen spesifik target kemudian insersi gen target ke dalam plasmid. Insersi dilakukan menggunakan enzim endonuklease restriksi dan disatukan oleh enzim ligase.

Dua langkah awal proses rekombinasi adalah isolasi DNA target yang bertujuan memperoleh gen spesifik target kemudian insersi gen target ke dalam plasmid. Insersi dilakukan menggunakan enzim endonuklease restriksi dan disatukan oleh enzim ligase.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bayi tabung adalah salah satu metode yang dapat digunakan untuk membantu pasangan suami istri yang sulitr memperoleh keturunan. Berikut ini pernyataan yang benar mengenai bayi tabung adalah...

12

3.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia