Iklan

Iklan

Pertanyaan

Nitrogen dioksida ( NO 2 ​ ) merupakan polutan yang terdapat di atmofer bumi dan salah satu penyebab hujan asam. NO 2 ​ adalah gas cokelat yang sebagian besar menyebabkankabut oranye-cokelat yang menyelimuti udara di kota padat penduduk. Sumber utama adalah gas buang hasil pembakaran bahan-bakar kendaraan bermotor. Mula-mula gas nitrogen yang mengalami pembakaran di dalam mesin kendaraan dikonversi menjadi nitrogen monoksida. Persamaan reaksinya ditulis: ........(1) NO kemudian dioksidasi di udara membentuk menurut reaksi berikut. ........(2) Selanjutnya, terjadi reaksi kesetimbangan antara dan N 2 ​ O 4 ​ yang tidak berwarna. Reaksinya sebagai berikut. ........(3) Gas di udara bereaksi dengan air membentuk asam nitrat dan asam nitrit menurut reaksi: ........(4) Berdasarkan penjelasan tersebut, tentukan zat pereduksi dalam persamaan reaksi (1)!

Nitrogen dioksida  merupakan polutan yang terdapat di atmofer bumi dan salah satu penyebab hujan asam.  adalah gas cokelat yang sebagian besar menyebabkankabut oranye-cokelat yang menyelimuti udara di kota padat penduduk. Sumber utama begin mathsize 14px style N O subscript 2 end style adalah gas buang hasil pembakaran bahan-bakar kendaraan bermotor. Mula-mula gas nitrogen yang mengalami pembakaran di dalam mesin kendaraan dikonversi menjadi nitrogen monoksida. Persamaan reaksinya ditulis:

begin mathsize 14px style N subscript 2 open parentheses italic g close parentheses and O subscript 2 open parentheses italic g close parentheses yields 2 N O open parentheses italic g close parentheses end style ........(1)

NO kemudian dioksidasi di udara membentuk begin mathsize 14px style N O subscript 2 end style menurut reaksi berikut.

begin mathsize 14px style 2 N O open parentheses italic g close parentheses and O subscript 2 open parentheses italic g close parentheses yields 2 N O subscript 2 open parentheses italic g close parentheses end style ........(2)

Selanjutnya, terjadi reaksi kesetimbangan antara begin mathsize 14px style N O subscript 2 end style dan  yang tidak berwarna. Reaksinya sebagai berikut.

begin mathsize 14px style 2 N O subscript 2 open parentheses italic g close parentheses equilibrium N subscript 2 O subscript 4 open parentheses italic g close parentheses end style ........(3)

Gas begin mathsize 14px style N O subscript 2 end style di udara bereaksi dengan air membentuk asam nitrat dan asam nitrit menurut reaksi:

begin mathsize 14px style 2 N O subscript 2 open parentheses italic g close parentheses and H subscript 2 O open parentheses italic l close parentheses yields H N O subscript 3 open parentheses italic a italic q close parentheses plus H N O subscript 2 open parentheses italic a italic q close parentheses end style ........(4)

Berdasarkan penjelasan tersebut, tentukan zat pereduksi dalam persamaan reaksi (1)!

  1. . . . . undefined 

  2. . . . . undefined 

Iklan

D. Ayu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Suatu zat pereduksi (disebut juga reduktor) adalah unsur atau senyawa yang kehilangan (atau "mendonasikan") elektron kepada spesies kimia lainnya dalam suatu reaksi kimia redoks. Karena zat pereduksi kehilangan elektron, maka dikatakan ia mengalami oksidasi . Persamaan reaksi (1): Zat yang mengalami oksidasi sekaligus sebagai zat pereduksi adalah .

Suatu zat pereduksi (disebut juga reduktor) adalah unsur atau senyawa yang kehilangan (atau "mendonasikan") elektron kepada spesies kimia lainnya dalam suatu reaksi kimia redoks. Karena zat pereduksi kehilangan elektron, maka dikatakan ia mengalami oksidasi.

Persamaan reaksi (1):

Zat yang mengalami oksidasi sekaligus sebagai zat pereduksi adalah begin mathsize 14px style N subscript 2 end style
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

115

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berapakah bilangan oksidasi masing-masing unsur dalam ion berikut? CrO 4 2 − ​

3

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia