Iklan

Iklan

Pertanyaan

Keunggulan pengindraan jauh adalah . . . .

Keunggulan pengindraan jauh adalah . . . .

Iklan

D. Tri

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Keunggulan dan manfaat citra pengindraan jauh antara lain: Dapat dibuat dan dilakukan updating data dengan cepat. Mampu menggambarkan wilayah-wilayah yang sulit untuk dijangkau/terisolir. Citra sangat menghemat waktu, tenaga dan biaya. Tingkat ketelitian data yang sangat tinggi, khususnya untuk pemetaan di daratan. Karakteristik objek yang tidak tampak jika menggunakan kamera biasa, dapat diidentifikasi dengan memanfaatkan perbedaan suhu , jika kamera yang digunakan adalah kamera infra merah. Citra dapat memberikan petunjuk untuk pemetaan daerah bencana alam secara tepat pada saat terjadinya bencana, misalnya pemetaan daerah terdampak banjir, angin ribut maupun gunung berapi. Sumber data yang akurat untuk mengetahui perubahan muka bumi yang terjadi. Dapat dipergunakan untuk sumber data analisis keadaan masa depan dan dapat mencegah kemungkinan buruk yang terjadi di masa yang akan datang.

Keunggulan dan manfaat citra pengindraan jauh antara lain:

  1. Dapat dibuat dan dilakukan updating data dengan cepat.
  2. Mampu menggambarkan wilayah-wilayah yang sulit untuk dijangkau/terisolir.
  3. Citra sangat menghemat waktu, tenaga dan biaya.
  4. Tingkat ketelitian data yang sangat tinggi, khususnya untuk pemetaan di daratan.
  5. Karakteristik objek yang tidak tampak jika menggunakan kamera biasa, dapat diidentifikasi dengan memanfaatkan perbedaan suhu, jika kamera yang digunakan adalah kamera infra merah.
  6. Citra dapat memberikan petunjuk untuk pemetaan daerah bencana alam secara tepat pada saat terjadinya bencana, misalnya pemetaan daerah terdampak banjir, angin ribut maupun gunung berapi.
  7. Sumber data yang akurat untuk mengetahui perubahan muka bumi yang terjadi.
  8. Dapat dipergunakan untuk sumber data analisis keadaan masa depan dan dapat mencegah kemungkinan buruk yang terjadi di masa yang akan datang.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Karakteristik obyek pada citra: (1) bentuk dan ukuran rumah sama; (2) pola perumahan memanjang dan mengikuti jalan tanah; (3) jarak rumah satu sama lain sama; (4) sekitar rumah terdapat pe...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia