Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kasus pembegalan yang terjadi di beberapa daerah di Indonesia dapat diklasifikasikan dalam sosiologisebagai jenis atau ukuran masalah sosial yang bersifat....

Kasus pembegalan yang terjadi di beberapa daerah di Indonesia dapat diklasifikasikan dalam sosiologi sebagai jenis atau ukuran masalah sosial yang bersifat....  

  1. masalah sosial manifes undefined 

  2. masalah sosial laten undefined 

  3. sumber masalah sosial undefined 

  4. masalah sosial realistis undefined 

  5. masalah sosial nonrealistis undefined 

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Permasalahan sosial manifes adalah ketimpangan antara nilai dan norma sosial yang ada di lingkungan masyarakat. Masalah sosial manifestimbul sebagai akibat terjadinya penyimpangan dalam masyarakat dan masyarakat menyadari terjadinya masalah sosial tersebut. Misalnya, kasus pembegalan yang disadari masyarakat sebagai perbuatan yang melanggar norma hukum. Akibatnya, timbul ketakutan dalam diri masyarakat untuk keluar rumah larut malam. J adi, jawaban yang tepat adalah A.

Permasalahan sosial manifes adalah ketimpangan antara nilai dan norma sosial yang ada di lingkungan masyarakat. Masalah sosial manifes timbul sebagai akibat terjadinya penyimpangan dalam masyarakat dan masyarakat menyadari terjadinya masalah sosial tersebut.  Misalnya, kasus pembegalan yang disadari masyarakat sebagai perbuatan yang melanggar norma hukum. Akibatnya, timbul ketakutan dalam diri masyarakat untuk keluar rumah larut malam. Jadi, jawaban yang tepat adalah A. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pemerintah memiliki program Keluarga Berencana untuk menekan jumlah penduduk Indonesia yang sempat mengalami ledakan jumlah penduduk. Program tersebut juga cukup efektif untuk mengurangi masalah kemis...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia