Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskanlah istilah metagenesis yang berhubungan dengan tumbuhan lumut!

Jelaskanlah istilah metagenesis yang berhubungan dengan tumbuhan lumut!space 

Iklan

N. Fakhirah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Metagenesis adalah pergiliran keturunan. Dalam siklus hidupnya, lumut mengalami pergiliran keturunan (metagenesis) antara generasi gametofit yang berkromosom haploid (n) dengan generasi sporofit yang berkromosom diploid (2n). Gametofit adalah bentuk tumbuhan lumut yang tampak berwarna hijau, berbentuk lembaran {seperti tumbuhan kecil), dan membentuk alat kelarnin (gametangium) yang menghasilkan garnet (sel kelamin), sedangkan sporofit adalah bentuk tumbuhan lumut yang menghasilkan spora. Sporofit ada yang berwarna kecokelatan, kekuningan, kemerahan, atau keunguan. Sporofit menumpang di atas gamerofit, bertangkai, dan berbentuk seperti terompet atau kapsul. Sporofit berukuran lebih kecil daripada gametofit dengan masa hidup lebih pendek.

Metagenesis adalah pergiliran keturunan. Dalam siklus hidupnya, lumut mengalami pergiliran keturunan (metagenesis) antara generasi gametofit yang berkromosom haploid (n) dengan generasi sporofit yang berkromosom diploid (2n). Gametofit adalah bentuk tumbuhan lumut yang tampak berwarna hijau, berbentuk lembaran {seperti tumbuhan kecil), dan membentuk alat kelarnin (gametangium) yang menghasilkan garnet (sel kelamin), sedangkan sporofit adalah bentuk tumbuhan lumut yang menghasilkan spora. Sporofit ada yang berwarna kecokelatan, kekuningan, kemerahan, atau keunguan. Sporofit menumpang di atas gamerofit, bertangkai, dan berbentuk seperti terompet atau kapsul. Sporofit berukuran lebih kecil daripada gametofit dengan masa hidup lebih pendek.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

20

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada metagenesis tumbuhan lumut, generasi yang bersifat diploid adalah....

31

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia