Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jasa servis elektronik pada 1 September 2020membeli peralatan sebesar Rp19.800.000,00,baru dibayar 30% dan sisanya satu minggukemudian. Hingga tanggal 31 Desember 2020sisa pembayaran belum dibayarkan. Jurnalpembalik yang dibuat pada tanggal 1 Januari2021 adalah ....

Jasa servis elektronik pada 1 September 2020 membeli peralatan sebesar Rp19.800.000,00, baru dibayar 30% dan sisanya satu minggu kemudian. Hingga tanggal 31 Desember 2020 sisa pembayaran belum dibayarkan. Jurnal pembalik yang dibuat pada tanggal 1 Januari 2021 adalah .... space 

  1.  space 

  2.  space 

  3.  space 

  4.  space 

  5.  space 

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang sesuai adalah B.

jawaban yang sesuai adalah B.space   

Iklan

Pembahasan

Pada 1 September 2020, perusahaan membeli peralatan sebesar Rp19.800.000,00 baru dibayar 30% atau setara dengan Rp5.940.000,00 dan sisanya sebesar 70% atau setara dengan Rp13.860.000,00 belum dibayarkan. Transaksi tersebut memerlukan penyesuaian menggunakan beban terhutang, yaitu dengan mendebit akun beban peralatan dan mengkredit akun utang peralatan masing-masing sebesar yang terhutang yaitu Rp13.860.000,00.Jurnalpenyesuaian yang sesuai sebagai berikut. Karena pencatatan terhadap beban terhutang, maka diperlukan jurnal pembalik, dengan membalik akun yang terdapat pada jurnal penyesuaian. Pada jurnal penyesuaian terdapat akun beban peralatan di debit dan utang peralatan di kredit masing-masing sebesar Rp13.860.000,00. Maka, pencatatan di jurnal pembalik yaitu mendebit akun utang peralatan dan mengkredit akun beban peralatandi muka masing-masing sebesar Rp13.860.000,00.Pencatatan jurnal pembaliknya sebagai berikut. Jadi, jawaban yang sesuai adalah B.

Pada 1 September 2020, perusahaan membeli peralatan sebesar Rp19.800.000,00 baru dibayar 30% atau setara dengan Rp5.940.000,00 dan sisanya sebesar 70% atau setara dengan Rp13.860.000,00 belum dibayarkan. Transaksi tersebut memerlukan penyesuaian menggunakan beban terhutang, yaitu dengan mendebit akun beban peralatan dan mengkredit akun utang peralatan masing-masing sebesar yang terhutang yaitu Rp13.860.000,00.Jurnal penyesuaian yang sesuai sebagai berikut.
 

  


Karena pencatatan terhadap beban terhutang, maka diperlukan jurnal pembalik, dengan membalik akun yang terdapat pada jurnal penyesuaian. Pada jurnal penyesuaian terdapat akun beban peralatan di debit dan utang peralatan di kredit masing-masing sebesar Rp13.860.000,00. Maka, pencatatan di jurnal pembalik yaitu mendebit akun utang peralatan dan mengkredit akun beban peralatan di muka masing-masing sebesar Rp13.860.000,00. Pencatatan jurnal pembaliknya sebagai berikut.
 


Jadi, jawaban yang sesuai adalah B.space   

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada tanggal 31 Desember 2018 Didung car wash mencatat akun bebanlistrik dan air sebesar Rp900.000,00.Setelah dilakukan penyesuaianDidung car wash masih memiliki tanggungan biaya listrik,dan air yang ...

5

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia