Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jamur dimorfisme sangat dipengaruhi oleh kondisi lingkungannya. Salah satu kondisi lingkungan yang mempengaruhi bentuk jamur dimorfisme yaitu ....

Jamur dimorfisme sangat dipengaruhi oleh kondisi lingkungannya. Salah satu kondisi lingkungan yang mempengaruhi bentuk jamur dimorfisme yaitu ....space space

  1. keberadaan air

  2. level oksigen

  3. kelimpahan materi anorganik

  4. keberadaan logam berat

  5. kelembapan

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Jamur dimorfisme merupakan jamur yang dapat ditemukan dalam bentuk khamir maupun kapang, tergantung pada kondisi lingkungan, khususnya suhu tempat jamur itu tumbuh dan ketersediaan oksigen di lingkungannya. Pada suhu tinggi jamur dimorfisme ditemukan dalam bentuk khamir, sedangkan pada suhu rendah bentuk kapang. Ketika level oksigen rendah jamur dimorfisme ditemukan dalam bentuk khamir, dan ketika oksigen banyak bentuknya adalah kapang. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Jamur dimorfisme merupakan jamur yang dapat ditemukan dalam bentuk khamir maupun kapang, tergantung pada kondisi lingkungan, khususnya suhu tempat jamur itu tumbuh dan ketersediaan oksigen di lingkungannya. Pada suhu tinggi jamur dimorfisme ditemukan dalam bentuk khamir, sedangkan pada suhu rendah bentuk kapang. Ketika level oksigen rendah jamur dimorfisme ditemukan dalam bentuk khamir, dan ketika oksigen banyak bentuknya adalah kapang.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan tahapan pertunasan pada khamir di bawah ini! tunas mengalami pembesaran tunas terpisah dari sel induk inti sel induk membelah terbentuk tonjolan sitoplasma satu inti sel b...

14

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia