Iklan

Iklan

Pertanyaan

Biocycle yaitu air asin, air tawar, dan daratan. Ketiga bagian itu termasuk ke dalambagian lingkungan ....

Biocycle yaitu air asin, air tawar, dan daratan. Ketiga bagian itu termasuk ke dalam bagian lingkungan ....  

  1. biosfer  

  2. ionosfer  

  3. zona air  

  4. hidrosfer  

  5. antroposfer  

Iklan

I. Handayani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.  

Iklan

Pembahasan

Biosfer merupakan tempat tinggal makhluk hidup (flora, fuana, dan manusia) dan sebuah sistem kehidupan yang paling besar karena terdiri atas gabungan ekosistem yang ada di planet bumi. Biosfer dapat dibagi menjadi tiga bagian lingkungan atau biocycle , yaitu air asin (lautan), air tawar (sungai, danau, dan kolam), dan daratan (tanah dan udara yang bersentuhan dengan tanah). Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Biosfer merupakan tempat tinggal makhluk hidup (flora, fuana, dan manusia) dan sebuah sistem kehidupan yang paling besar karena terdiri atas gabungan ekosistem yang ada di planet bumi. Biosfer dapat dibagi menjadi tiga bagian lingkungan atau biocycle, yaitu air asin (lautan), air tawar (sungai, danau, dan kolam), dan daratan (tanah dan udara yang bersentuhan dengan tanah).

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Biosfer adalah organisme hidup yang disebut hipotesis Gaia. Definisi tersebut dikemukakan oleh James Lovelock yang merupakan seorang ahli lingkungan yang berasal dari ….

33

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia