Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut, efek dari sumber energi pada kualitas fotografi udara adalah ...

Berikut, efek dari sumber energi pada kualitas fotografi udara adalah ...

  1. Intensitas refleksi atau radiasi yang berasal dari objek

  2. Pengembangan lebih lanjut dari alat sensor yang digunakan

  3. Posisi perekam objek

  4. Posisi pesawat saat mengambil gambar

  5. Objek jarak jauh atau objek yang ditangkap oleh perangkat penangkapan

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepatadalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Iklan

Pembahasan

Komponen penginderaan jauh yang pertama adalah sumber energi atau sumber tenaga, yang terdiri dari sistem pasif yaitu menggunakan sinar matahari dan sistem aktif yaitu menggunakan tenaga buatan seperti gelombang elektromagnetik. Jumlah tenaga yang diterima oleh objek di setiap tempat berbeda-beda, hal ini dipengaruhi oleh faktor penyinaran matahari, bentuk relief permukaan bumi dan keadaan cuaca. Faktor-faktor tersebut sangat berpengaruh juga pada kualitas fotografi karena intensitas refleksi atau radiasi yang berasal dari objek. Objek muka bumi akan memantulkan energi dan terekam oleh sensor, pemantulan tersebut bergantung pada jangkauan sprektum elektromagnetik. Makin banyak energi yang diterima objek, maka makin cerah warna objek tersebut dan kulitas fotografinya semakin bagus. Berikut efek dari sumber energi pada kualitas fotografi udara adalah intensitas refleksi atau radiasi yang berasal dari objek. Jadi, jawaban yang tepatadalah A.

Komponen penginderaan jauh yang pertama adalah sumber energi atau sumber tenaga, yang terdiri dari sistem pasif yaitu menggunakan sinar matahari dan sistem aktif yaitu menggunakan tenaga buatan seperti gelombang elektromagnetik. Jumlah tenaga yang diterima oleh objek di setiap tempat  berbeda-beda, hal ini dipengaruhi oleh faktor penyinaran matahari, bentuk relief permukaan bumi dan keadaan cuaca. Faktor-faktor tersebut sangat berpengaruh juga pada kualitas fotografi karena intensitas refleksi atau radiasi yang berasal dari objek. Objek muka bumi akan memantulkan energi dan terekam oleh sensor, pemantulan tersebut bergantung pada jangkauan sprektum elektromagnetik. Makin banyak energi yang diterima objek, maka makin cerah warna objek tersebut dan kulitas fotografinya semakin bagus.

Berikut efek dari sumber energi pada kualitas fotografi udara adalah intensitas refleksi atau radiasi yang berasal dari objek.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu komponen pengindraan jauh ialah sumber tenaga. Coba kamu jelaskan fungsi sumber tenaga dalam pengindraan jauh!

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia