Iklan

Pertanyaan

Bapak Herman memiliki penghasilan Rp8.000.000,00/bulan dikenai biaya jabatan 5% dan iuran pensiun Rp200.000,00/bulan. Istri bekerja dengan penghasilan Rp5.000.000,00/bulan. Memiliki anak 2. Hitung PPh terutang dengan ketentuan tarif dan PTKP.

Bapak Herman memiliki penghasilan Rp8.000.000,00/bulan dikenai biaya jabatan 5% dan iuran pensiun Rp200.000,00/bulan. Istri bekerja dengan penghasilan Rp5.000.000,00/bulan. Memiliki anak 2. Hitung PPh terutang dengan ketentuan tarif dan PTKP. undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

44

:

34

Klaim

Iklan

D. Tri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Asumsi: NPWP suami istri digabung. Iuran pensiun dibayarkan perusahaan. PTKP mengikuti tarif terbaru. Jadi, PPh terutangnya adalah Rp1.335.000,00 per tahun. Catatan: Karena iuran pensiun dibayarkan oleh perusahaan, asumsikan ditanggung oleh perusahaan yang bersangkutan maka tidak bisa jadi pengurang ataupun penambah penghasilan.

Asumsi:

  1. NPWP suami istri digabung.
  2. Iuran pensiun dibayarkan perusahaan.
  3. PTKP mengikuti tarif terbaru.

begin mathsize 11px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell Penghasilan space bersih space suami divided by bulan end cell equals cell space Penghasilan space suami space minus space Biaya space jabatan end cell row blank equals cell space Rp 8.000.000 comma 00 space minus space left parenthesis 5 percent sign space straight x space Rp 8.000.000 comma 00 right parenthesis end cell row blank equals cell space Rp 7.600.000 comma 00 end cell row cell Penghasilan space bersih space suami divided by tahun space end cell equals cell space Rp 7.600.000 comma 00 space straight x space 12 space equals space Rp 91.200.000 comma 00 end cell row cell Penghasilan space bersih space istri divided by bulan space end cell equals cell space Penghasilan space istri space minus space Biaya space jabatan end cell row blank equals cell space Rp 5.000.000 comma 00 space minus space left parenthesis 5 percent sign space straight x space Rp 5.000.000 comma 00 right parenthesis space end cell row blank equals cell Rp space 4.750.000 comma 00 end cell row cell Penghasilan space bersih space istri divided by tahun space end cell equals cell space Rp 4.750.000 comma 00 space straight x space 12 space equals space Rp 57.000.000 comma 00 end cell row cell Total space PKP space end cell equals cell space Penghasilan space suami divided by tahun space plus space Penghasilan space istri divided by tahun space minus space PTKP space left parenthesis straight K divided by straight I divided by 2 right parenthesis end cell row blank equals cell space Rp 91.200.000 comma 00 space plus space Rp 57.000.000 comma 00 space minus space Rp 121.500.000 comma 00 end cell row blank equals cell space Rp 26.700.000 comma 00 end cell row cell PPh space 21 space end cell equals cell space 5 percent sign space straight x space Rp 26.700.000 comma 00 space equals space Rp 1.335.000 comma 00 end cell row cell Total space Pajak space Terutang space end cell equals cell space Rp 1.335.000 comma 00 space per space tahun end cell end table end style   undefined  

Jadi, PPh terutangnya adalah Rp1.335.000,00 per tahun.

Catatan: Karena iuran pensiun dibayarkan oleh perusahaan, asumsikan ditanggung oleh perusahaan yang bersangkutan maka tidak bisa jadi pengurang ataupun penambah penghasilan.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Andini menupaka seorang karyawan perusahaan swasta dengan status menikah dengan 3 orang anak. Suami Andini merupakan seorang di Kementrian Perdaganagn. Andini memiliki gaji sebesar Rp. 6.000.000, perb...

7

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia