Iklan

Iklan

Pertanyaan

Banyaknya pejabat daerah yang terlibat korupsi karena menyalahgunakan wewenang membuat pemerintah membentuk lembaga khusus dan lembaga tersebut mempunyai wewenang melakukan tindakan operasi tangkap tangan. Lembaga yang berwenang tersebut adalah….

Banyaknya pejabat daerah yang terlibat korupsi karena menyalahgunakan wewenang membuat pemerintah membentuk lembaga khusus dan lembaga tersebut mempunyai wewenang melakukan tindakan operasi tangkap tangan. Lembaga yang berwenang tersebut adalah….

  1. pengadilan

  2. kejaksaan

  3. kepolisian

  4. KPK

  5. MA

Iklan

A. Ac

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Tertangkap tangan dimaknai sebagai tertangkapnya seorang pada waktu sedang melakukan tindak pidana atau dengan segera setelah tindak pidana itu dilakukan atau sesaat kemudian diserukan oleh khalayak sebagai orang yang melakukannya. Dalam perspektif hukum pidana, tindak pidana korupsi yang berpotensi terjerat Operasi Tangkap Tangan (OTT) adalah tindak pidana penyuapan dan permufakatan jahat. Operasi tangkap tangan (OTT) merupakan salah satu bentuk kinerja KPK dalam memberantas kasus korupsi.

Tertangkap tangan dimaknai sebagai tertangkapnya seorang pada waktu sedang melakukan tindak pidana atau dengan segera setelah tindak pidana itu dilakukan atau sesaat kemudian diserukan oleh khalayak sebagai orang yang melakukannya. Dalam perspektif hukum pidana, tindak pidana korupsi yang berpotensi terjerat Operasi Tangkap Tangan (OTT) adalah tindak pidana penyuapan dan permufakatan jahat. Operasi tangkap tangan (OTT) merupakan salah satu bentuk kinerja KPK dalam memberantas kasus korupsi.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kampanye tentang mengurangi penggunaan sedotan plastik saat ini sedang digalakkan. Diharapkan masyarakat akan menggantinya dengan sedotan yang dapat digunakan ulang, seperti terbuat bambu maupun yang ...

42

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia