Rebecca A

04 Maret 2020 08:02

Iklan

Iklan

Rebecca A

04 Maret 2020 08:02

Pertanyaan

Yang dimaksud dari kualitas karya teks ulasan yaitu?


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Aliyah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

10 Februari 2022 12:25

Jawaban terverifikasi

Halo, Rebecca A. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru :) Kualitas suatu karya teks ulasan adalah kadar atau tingkat baik buruknya suatu karya yang diulas. Berikut penjelasannya. Teks ulasan merupakan teks yang berisi ulasan, penilaian atau tinjauan terhadap suatu karya seperti film, drama, atau sebuah buku. Teks ulasan memiliki struktur yang terdiri atas: 1. Judul 2. Identitas Karya 3. Sinopsis atau orientasi 4. Penafsiran atau penilaian 5. Rangkuman 6. Simpulan Pada bagian penafsiran atau penilaian biasanya dibahas kelebihan, kelemahan, dan kualitas suatu karya. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, kualitas diartikan sebagai tingkat baik buruknya sesuatu. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa kualitas suatu karya adalah kadar atau tingkat baik buruknya suatu karya yang diulas. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

struktur teks ulasan

8

5.0

Jawaban terverifikasi