Seftiani W

18 Juli 2020 11:27

Iklan

Iklan

Seftiani W

18 Juli 2020 11:27

Pertanyaan

uji apakah yang di gunakan untuk menguji keberadaan unsur C,H, dan O


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

I. Suci

Mahasiswa/Alumni Institut Pertanian Bogor

28 Desember 2021 11:09

Jawaban terverifikasi

Halo Seftiani, Kakak bantu jawab ya. Mungkin soal yang dimaksud adalah uji apakah yang digunakan untuk menguji keberadaan unsur C,H, dan O dalam senyawa organik. Jadi, uji untuk membuktikan adanya unsur-unsur C, H, dan O dalam senyawa organik adalah dengan uji air kapur dan uji kertas kobalt. Pengujian keberadaan unsur C, H, dan O dapat dilakukan dengan uji air kapur dan uji kertas kobalt. Uji air kapur bertujuan untuk menguji keberadaan gas CO2. Adanya gas CO2 berarti menunjukkan bahwa senyawa tersebut mengandung C dan O. Uji air kapur dilakukan dengan cara melewatkan gas CO2 yang terbentuk ke dalam larutan kapur. Larutan kapur yang awalnya bening akan berubah menjadi keruh. Adapun uji kertas kobalt digunakan untuk menguji adanya H2O. Adanya H2O berarti menunjukkan adanya unsur H dan O. Pengujian menggunakan kertas kobalt ini dilakukan dengan cara menyentuhkan kertas kobalt kepada uap air hasil pembakaran senyawa karbon. Jika bereaksi dengan uap air, kertas kobalt yang berwarna biru akan berubah warna menjadi merah jambu.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tentukan perubahan entalpi pembakaran etanol jika di ketahui : ∆Hf C2H5OH = -266 KJ ∆Hf CO2 = -394 KJ ∆Hf H2O =-286 KJ

22

0.0

Jawaban terverifikasi