Annastasya A

29 April 2020 09:52

Iklan

Iklan

Annastasya A

29 April 2020 09:52

Pertanyaan

Tuliskan sifat sifat cahaya!


7

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Afrianto

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

21 Januari 2022 06:25

Jawaban terverifikasi

Halo Annastasya, terima kasih sudah bertanya, kakak bantu jawab ya :) Cahaya adalah salah satu bentuk gelombang elektromagnetik yang tidak memerlukan medium dalam perambatannya. Beberapa sifat-sifat cahaya adalah sebagai berikut: 1. Merambat lurus 2. Tidak memerlukan medium dalam perambatannya 3. Dapat dipantulkan (refleksi) 4. Dapat dibiaskan (refraksi) 5. Dapat mengalami pelenturan (difraksi) 6. dapat mengalami perpaduan (interferensi) 7. Dapat mengalami penghamburan (dispersi) 8. Dapat mengalami polarisasi Semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

Bening S

29 April 2020 12:08

Dapat dibiaskan Dapat menembus benda bening Dapat diuraikan Merambat lurus Semoga membantu😉🙏🏻


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jelaskan pengertian pemanasan global

6

5.0

Jawaban terverifikasi