Griselda H

29 Juli 2020 09:50

Iklan

Iklan

Griselda H

29 Juli 2020 09:50

Pertanyaan

Tentukan alat ukur yang merupakan satuan baku dan alat ukur satuan tidak baku


64

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Tutut

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Sepuluh Nopember

13 Januari 2022 13:26

Jawaban terverifikasi

Halo Griselda H. Kakak bantu jawab ya. Alat ukur merupakan alat yang digunakan untuk mengukur suatu benda. Alat ukur baku adalah alat ukur yang telah ditetapkan secara ilmiah dan hasilnya tetap. Contoh : Mistar = alat ukur panjang Neraca = alat ukur massa Termometer = alat ukur suhu Alat ukur tidak baku adalah alat ukur yang tidak ditetapkan secara ilmiah dan hasilnya bisa berubah-ubah. Contoh : Panjang diukur dengan kaki, jengkal. Suhu diukur dengan indra kulit (tangan)


Iklan

Iklan

AkunYangDihapus A

02 Agustus 2020 16:43

Alat ukur satuan baku misalnya : meteran untuk mengukur panjang, timbangan/neraca untuk mengukur berat, termometer untuk mengukur suhu. Alat ukur satuan tidak baku misalnya : Jengkal, hasta, depa untuk mengukur panjang. maaf bila salah πŸ™πŸ™


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

uji blok

14

0.0

Lihat jawaban (1)