Angga R
29 Januari 2023 23:08
Iklan
Angga R
29 Januari 2023 23:08
Pertanyaan
1
1
Iklan
D. Dian
27 Maret 2023 13:14
Jawaban yang benar adalah 9,6 × 10-3 m2.
Diketahui:
s = 20 cm = 0,2 m
T1 = 25°C
α = 1,2 x 10^-3/°C
T2 = 125°C
Ditanyakan:
ΔA = ...?
Pembahasan:
Pemuaian luas adalah pertambahan ukuran luas suatu benda karena menerima kalor.
Persamaan matematisnya yaitu:
ΔA = Ao.β.ΔT
dimana:
ΔA = pertambahan luas (m2)
Ao = luas mula-mula (m2)
β = koefisien muai luas
ΔT = selisih suhu (°C)
Maka:
ΔA = Ao.β.ΔT
ΔA = s2.2α.ΔT
ΔA = (0,2)2(2)(1,2 × 10-3)(125 - 25)
ΔA = (0,04)(2,4 × 10-3)(100)
ΔA = 9,6 × 10-3 m2
Jadi, pertambahan luas plat tersebut adalah 9,6 × 10-3 m2.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!