Yohanes A

19 Januari 2020 12:47

Iklan

Iklan

Yohanes A

19 Januari 2020 12:47

Pertanyaan

siapa itu nelson mandela?


4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Bahrudin

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

23 Desember 2021 06:21

Jawaban terverifikasi

Halo, Yohanes. Terimakasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Pembahasan : Nelson Mandela merupakan tokoh yang berjuang keras dalam upaya menghapuskan Politik Apartheid yang diterapkan di Afrika Selatan. Salah satu upaya yang dilakukan oleh Nelson Mandela dalam memperjuangkan hak-hak orang kulit hitam dan mendorong dihapuskannya politik apartheid dilakukan dengan cara bergabung bersama partai African National Congress. Dalam partai ini Nelson Mandela mengkampanyekan kepada dunia untuk menghapus politik apartheid yang sangat diskriminatif ini. Perjuangan Nelson Mandela ini pada akhirnya membuahkan hasil setelah pada tahun 1990-an seluruh kebijakan politik apartheid dihapuskan di Afrika Selatan Jadi, Nelson Mandela merupakan tokoh yang berjuang keras dalam upaya menghapuskan Politik Apartheid yang diterapkan di Afrika Selatan. Semoga membantu ya. Jangan lupa untuk selalu aktif menggunakan Roboguru untuk membantu belajarmu yaa. Semangat!


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

gunung kerinci sama gunung talamun terletak dipulau apa

39

5.0

Jawaban terverifikasi

mengapa negara italia dalam bebarapa hari,banyak yg meniggal...??? hayoooo yg nonton youtube tentang virus corona pasti tau niiii....😏😏

62

5.0

Lihat jawaban (2)