Daffa A

19 Juli 2020 03:15

Iklan

Iklan

Daffa A

19 Juli 2020 03:15

Pertanyaan

siapa dalang dibalik kejadian petrus?


4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Feby

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

24 Januari 2022 18:12

Jawaban terverifikasi

Halo Daffa. Kakak bantu jawab ya😊 Jadi, dugaan bahwa dalang dari peristiwa Petrus atau Penembakan Misterius pada masa Orde Baru adalah Presiden Soeharto, namun itu masih berupa dugaan. Dalang sesungguhnya sampai saat ini belum di ketahui, karena ada kerahasiaan dokumen negara yang di sembunyikan oleh pihak intelejen negara. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Penembakan Misterius atau Petrus merupakan kasus yang terjadi antara tahun 1983 hingga 1985 pada masa Orde Baru. Penembakan misterius dilakukan pada masa kekuasaan Presiden Soeharto untuk menanggulangi tingkat kejahatan yang begitu tinggi pada saat itu. Peristiwa ini termasuk dalam golongan kasus pelanggaran Hak Asasi Manusia, karena telah mengadili seseorang tanpa melalui proses hukum. Pelanggaran hak asasi yang dilakukan dalam Petrus adalah menghakimi siapa saja yang dinilai sebagai pelaku kriminal atau kejahatan, seperti preman, perampok, dan lain-lain yang dianggap mengganggu keamanan dan ketentraman masyarakat khususnya di Jakarta dan Jawa Tengah. Pada 1983, tercatat sebanyak 532 orang tewas dan 367 tewas karena luka tembak diduga korban penembakan misterius. Kemudian, pada 1984, ada 107 tewas dan pada 1985 sejumlah 74 orang tewas, 28 di antaranya tewas karena ditembak. Menelusuri jejak-jejak dari penembakan misterius tersebut mencapai sebuah dugaan bahwa Presiden Soeharto merupakan dalang dari terjadinya penembakan misterius ini, namun jika benar itu Presiden Soeharto yang merupakan dalang dari kasus ini ada kemungkinan TNI akan kehilangan kepercayaan rakayat, karena rakyat pasti akan berfikiran bahwa TNI merupakan seorang pembunuh. Korban penculikan Petrus meninggal secara tragis. Mereka sengaja menghempaskan tubuhnya di tengah keramaian untuk memberikan terapi kejut kepada pelaku. Dalang dari petrus sampai saat ini belum di ketahui  karena ada kerahasiaan dokumen negara yang di sembunyikan oleh pihak intelejen negara. Semoga membantu 😊


Iklan

Iklan

Daffa A

19 Juli 2020 03:15

Soe-


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan tentang fusi partai yang terjadi pada tahun1973?

4

0.0

Jawaban terverifikasi