Far R

17 Maret 2020 14:08

Iklan

Iklan

Far R

17 Maret 2020 14:08

Pertanyaan

seorang siswa meneliti kehidupan masyarakat desa Jember akibat erupsi gunung Sinabung apabila analisis menggunakan teori yang dikemukakan Agustin comte kegiatan tersebut termasuk dalam tahap pemikiran


23

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Ayu

23 Desember 2021 14:10

Jawaban terverifikasi

Halo Far, kakak bantu jawab ya :) Menurut analisis teori Auguste Comte, penelitian siswa tersebut termasuk dalam tahap positivisme. Yuk simak penjelasannya berikut ini! Teori Auguste Comte tentang The law of the three stages atau hukum tentang tiga tahap pemikiran, adalah hukum tentang intelegensi manusia, yang berlaku tidak hanya terhadap perkembangan masyarakat, tetapi berlaku juga terhadap perkembangan seorang individu. Hukum ini merupakan generalisasi dari tiap bagian pemikiran manusia yang berkembang semakin maju melalui tiga tahap pemikiran yaitu : 1. Tahap teologis : Tahap ini meyakini bahwa segala sesuatu yang terjadi di Dunia ini dikendalikan oleh kekuatan supranatural yang dimiliki oleh para dewa, roh, atau Tuhan. Jadi pada tahap ini pemikiran manusia cenderung irasional. 2. Tahap metafisik : Pada tahap ini manusia kemudian mengalami pergeseran cara berpikir. Muncul konsep-konsep abstrak atau kekuatan abstrak selain Tuhan seperti “alam”. 3. Tahap positivisme : Pada tahap ini suatu pemikiran yang menganggap bahwa semua gejala alam dan segala isinya hanya dapat diterangkan dan dipahami melalui kenyataan-kenyataan obyektif atau positif. Dapat dibuktikan secara empiris, sosial dan fisik dalam upayanya menemukan hukum yang mengaturnya. Jadi siswa yang melakukan penelitian tentang kehidupan masyarakat Desa Jember akibat erupsi Gunung Sinabung termasuk dalam tahap positivisme, di mana semua gejala alam yang terjadi akan dijelaskan melalui ilmu pengetahuan yang dapat dipahami secara logis dan bukti yang empiris. Terimakasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apabila perubahan sosial yang ada mengakibatkan disintegrasi masyarakat, perubahan tersebut bersifat... a. Proses b. Regres c. Evolusioner d. Revolusioner e. Dialektika

35

5.0

Jawaban terverifikasi