Syahvia E

20 Maret 2020 05:32

Iklan

Iklan

Syahvia E

20 Maret 2020 05:32

Pertanyaan

Sehari sesudah proklamasi kemerdekaan Indonesia , PPKI mengadakan sidang yang pertama. Keputusan yang dihasilkan dalam sidang PPKI pada tanggal 18 Agustus 1945,yaitu


4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Susyanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

06 Januari 2022 08:09

Jawaban terverifikasi

Hai Syahvia, Kaka bantu jawab yaa Hasil sidang pertama PPKI adalah mengesahkan UUD 1945, mengangkat Soekaro-Hatta sebagai Presiden dan Wakil Presiden, serta membentuk Komite Nasional. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut ini. Sidang PPKI pertama dilaksanakan sehari setelah kemerdekaan yakni 18 Agustus 1945, sidang ini berfokus dalam memilih pemimpin negara dan dasar negara. Hasil sidang ini adalah, (1) mengesahkan UUD 1945 sebagai konstitusi negara yang sudah disusun sebelumnya oleh BPUPKI. (2) Menunjuk dan mengangkat Seokarno sebagai Presiden sekaligus Moh. Hatta sebagai Waki Presiden. Terakhir (3) membentuk Komite Nasional untuk membantu segala urusan pemerintahan, karena belum dibentuknya MPR maupun DPR. Semoga membantu!


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Siapa saja anggota dari BPUPKI?

3

0.0

Lihat jawaban (3)