Nayya P

24 Februari 2020 04:27

Iklan

Iklan

Nayya P

24 Februari 2020 04:27

Pertanyaan

sebutkan 3 faktor yg mendorong bangsa bangsa barat tertarik datang ke indonesia


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Andrian

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

30 Desember 2021 05:31

Jawaban terverifikasi

Hallo Nayya P, Kakak bantu jawab ya. Tiga faktor ekspansi bangsa Eropa ke Indonesia adalah jatuhnya Konstatinopel ke tangan Turki Utsmani, Semangat 3G, dan pencarian rempah-rempah. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami pembahasan berikut ini. Indonesia merupakan salah satu wilayah yang banyak didatangi oleh bangsa-bangsa asing. Ini dikarenakan sumber daya alam yang melimpah dan hasil dari tumbuhan komoditas yang sangat laku dipasar internasional. Bangsa-bangsa Eropa yang pernah datang ke Indonesia saat ekspansi perdagangan maritim adalah Portugis, Spanyol, Belanda, Inggris, dan sebagainya. Alasan kedatangan barat ke Indonesia, diantaranya: 1. Pencarian atas rempah-rempah akibat Jatuhnya Konstatinopel ke tangan Turki Utsmani. Salah satu alasan kedatangan bangsa Eropa adalah pencarian rempah-rempah, karena rempah-rempah merupakan tumbuhan yang sangat digemari oleh rakyat eropa. Akibat jatuhnya Konstatinopel ke tangan Turki Utsmani, membuat bangsa Eropa tidak lagi mendapatkan akses rempah-rempah, sehingga mereka memutuskan untuk mencarinya ke wilayah Timur termasuk Indonesia. 2. Semangat 3G (Gold, Glory dan Gospel). Tujuan lain bangsa Eropa datang ke Indonesia adalah mencari kekayaan sebanyak-banyaknya, memperluas daerah kekuasaan (kejayaan), dan penyebaran agama. 3. Berkembangnya pengetahuan dan teknologi. Salah satu alasan bangsa Eropa datang ke wilayah timur termasuk Indonesia akibat berkembangnya pengetahuan mengenai dunia dan meningkatnya teknologi pembuatan kapal dengan kompas, yang memudahkan bangsa eropa melakukan ekspansi ke wilayah Timur. Semoga membantu ya.


Iklan

Iklan

Santi R

24 Februari 2020 12:02

1. Indonesia adalag negara yabg kaya akan rempah-rempah, Bangsa Barat sangat membutuhkan rempah-rempah, di sementara persediaan di Eropa sangat terbatas. 2. Motivasi 3G(Gold,Gospel dan Glory) Gospel adalah keinginan Bangsa Barat untuk menyebarluaskan/mengajarkan agama Nasrani ke bangsa-bangsa di Asia, Afrika dan Amerika Selatan. Glory bermakna kejayaan bangsa. 3. Revolusi Industri, berkembang revolusi industri ini menyebabkan bangsa-bangsa Barat memerlukan bahan baku yang lebih banyak dan daerah pemasaran untuk hasil-hasil industrinya.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

kota yang ditutup oleh kesultanan ottoman sehingga orang Eropa melakukan pelayaran ke Asia adalah...

11

0.0

Jawaban terverifikasi