ROVIANUS R

05 Mei 2020 13:44

Iklan

Iklan

ROVIANUS R

05 Mei 2020 13:44

Pertanyaan

sebutkan 3 ciri ciri buku nonfiksi


10

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Fatimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

30 Januari 2022 19:12

Jawaban terverifikasi

Halo, ROVIANUS R. Kakak bantu jawab ya. Tiga ciri buku nonfiksi, yaitu penulisannya menggunakan bahasa formal, metode penulisannya bersifat denotatif, mengandung fakta atau bersifat faktual. Simak pembahasan berikut ini. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, nonfiksi memiliki arti yang tidak bersifat fiksi, tetapi berdasarkan fakta dan kenyataan (tentang karya sastra, karangan, dan sebagainya). Buku nonfiksi merupakan buku yang berisi kejadian sebenarnya dan bersifat informatif. Dalam buku nonfiksi, membutuhan pengamatan dan data dalam pembuatannya, sehingga dapat dipertanggungjawabkan isinya. Ciri-ciri buku nonfiksi, yaitu: 1. Penulisannya menggunakan bahasa formal. 2. Metode penulisannya bersifat denotatif. 3. Mengandung fakta atau bersifat faktual. 4. Berbentuk tulisan ilmiah populer. 5. Berisi tentang penyempurnaan penelitian atau temuan yang sudah ada maupun temuan penelitian baru. Dengan demikian, tiga ciri buku nonfiksi, yaitu penulisannya menggunakan bahasa formal, metode penulisannya bersifat denotatif, mengandung fakta atau bersifat faktual. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

struktur teks ulasan

6

5.0

Jawaban terverifikasi