Jona A

17 Juni 2022 13:40

Iklan

Iklan

Jona A

17 Juni 2022 13:40

Pertanyaan

Sebuah mobil kosong bermassa 1200 kg mempunyai letak pusat massa 3,10 cm dari bagian depan mobil. Berapa jauhkah letak pusat massa dari depan mobil bila dua orang duduk pada kursi depan sejauh 2,60 m dari bagian depan mobil dan tiga orang duduk di kursi belakang sejauh 3,85 m dari bagian depan? Asumsikan massa setiap orang adalah 65 kg.


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Firdhaus

Mahasiswa/Alumni Universitas Jember

18 Juni 2022 12:17

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat ialah jarak pusat massa saat ini diukur dari depan mobil adalah 3,15 m. Diketahui, mm = 1200 kg xm = 3,1 m mo = 65 kg x1 = 2,6 m x2 = 3,85 m Ditanya, letak pusat massa ? Jawab, Pusat massa adalah titik di mana semua massa dianggap terpusat/terkonsentrasi di titik tersebut. Pusat massa suatu benda pada suatu sumbu koordinat dirumuskan dengan: x = ( m1 x1 + m2 x2 + m3 x3 + ... )/(m1 + m2 + m3 + ...) Dimana, x = pusat massa (m) m1, m2, m3 = massa (kg) x1, x2, x3 = jarak benda dari sumbu koordinat (m) Sehingga, pusat massanya, x = (mm x1 + mo x2 + mo x3) / (m1 + m2 + m3) x = (1200)(3,1) + (65)(2)(2,6) + (65)(3)(3,85) / (1200 + (65)(2) + (65)(3) x = (3720 + 338 + 750,75) / (1525) x = 4808,75/1525 x = 3,15 m Jadi, jarak pusat massa saat ini diukur dari depan mobil adalah 3,15 m.

alt

Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pipa U diisi dengan air dan minyak. Massa jenis air =1000 kg/m³ dan massa jenis minyak 850kg/m³ jika tinggi kolam =28cm maka selisih permukaan air dan minyak adalah

362

5.0

Jawaban terverifikasi