Yolamnda Y

11 April 2022 01:22

Iklan

Iklan

Yolamnda Y

11 April 2022 01:22

Pertanyaan

Sebanyak 500 mL HNO3 1 M direaksikan dengan 20,4 gram H2S sesuai dengan persamaan reaksi berikut ini 2HNO3(aq) + 3H2S(g) → 2NO(g) + 3S(s) + 4H2O(l) (Ar H = 1, N = 14, O = 16, S = 32) Pernyataan terkait informasi di atas sebagai berikut. (1) HNO3 merupakan pereaksi pembatas (2) Massa HNO3 yang bersisa sebanyak 6,3 gram (3) 0,1 mol H2S tersisa (4) terbentuk 8,96 L gas NO pada keadaan STP (5) terbentuk 19,2 gram belerang Pernyataan yang tepat untuk informasi di atas adalah... a. (1), (2), dan (3) b. (1), (3), dan (5) c. (2), (3), dan (4) d. (2), (3), dan (5) e. (2), (4), dan (5)


82

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

B. Rohmawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

12 April 2022 01:19

Jawaban terverifikasi

Hai Yolamnda, jawaban yang tepat adalah E. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Stoikiometri adalah bagian dari ilmu kimia yang mempelajari hubungan kuantitatif zat-zat kimia dalam suatu reaksi kimia. Konsep dasar pada stoikiometri adalah konsep mol. Mr H2S = 2xAr H + Ar S = (2x1 + 32) g/mol = 34 g/mol mol H2S = massa / Mr = 20,4 g / 34 g/mol = 0,6 mol mol HNO3 = M x V = 1 M x 0,5 L = 0,5 mol Reaksi MRS disajikan pada lampiran di bawah. Berdasarkan reaksi tersebut, dapat diketahui bahwa: (1) H2S merupakan pereaksi pembatas (2) Massa HNO3 yang bersisa adalah Mr HNO3 = Ar H + Ar N + 3xAr O = (1 + 14 + 48) g/mol = 63 g/mol massa = mol x Mr = 0,1 mol x 63 g/mol = 6,3 gram (3) tidak ada H2S tersisa (4) terbentuk 8,96 L gas NO pada keadaan STP V = mol x 22,4 L/mol = 0,4 mol x 22,4 L/mol = 8,96 L (5) terbentuk 19,2 gram belerang massa = mol x Ar = 0,6 mol x 32 g/mol = 19,2 gram Jadi, pernyataan yang benar adalah 2, 4, dan 5. Terima kasih sudah bertanya, semoga membantu ya ^^

alt

Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi bila: C2H5OH + PCl5

171

0.0

Jawaban terverifikasi