Rizwaril.Camaba.Fk.UI R

13 November 2020 02:34

Iklan

Iklan

Rizwaril.Camaba.Fk.UI R

13 November 2020 02:34

Pertanyaan

Pipa kapiler yang berjari-jari 2 mm di amsukkan tegak lurus ke dalam zat cair yang memiliki tegangan permukaan 3x 10^-2 N/m. Ternyata permukaan zat cair dalam pipa naik 2 mm. Jika sudut kontak zat cair 37°( dan g = 10 m/s2. Tentukan massa jenis zat cair ….. a.1 x 103 kg/m3 d. 1,6 x 103 kg/m3 b. 1,2 x 103 kg/m3 e. 1,8 x 103 kg/m3 c.1,4 x 103 kg/m3


56

4

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Ratna

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

07 Februari 2022 22:56

Jawaban terverifikasi

Haloo Rafif, jawabannya adalah b. 1,2 x 10^3 kg/m^3 Kakak bantu jawab ya :) Diketahui : r = 2 mm = 2 . 10^-3 m γ = 3 . 10^-2 N/m h = 2 mm = 2 . 10^-3 m θ = 37° Ditanya : ρ = ? Penyelesaian: Ketinggian zat yang masuk dalam suatu pipa dapat ditentukan dari konsep kapilaritas yang mana besarnya akan dipengaruhi oleh jari-jari pipa, percepatan gravitasi, massa jenis cairan, tegangan permukaan cairan serta besar sudut yang terbentuk sehingga, h = ( 2 ⋅ γ ⋅cos θ) / (ρ ⋅ g ⋅ r) untuk menentukan ρ menjadi ρ = ( 2 ⋅ γ ⋅cos θ) / (h⋅ g ⋅ r) ρ = ( 2 ⋅ 0,03 ⋅ 0,8 ) / (0,002 ⋅ 10 ⋅ 0,002) ρ = 1200 kg/m³ ρ = 1,2 x 10^3 kg/m³ Jadi besar massa jenis zatnya adalah 1,2 x 10^3 kg/m³(B)


Iklan

Iklan

B. Y.

13 November 2020 08:24

Jawaban : B Penjelasan : gunakan rumus kapilaritas Diketahui : r = 2 mm = 2 . 10^-3 m gamma = 3 . 10^-2 N/m h = 2 mm = 2 . 10^-3 m sudut kontak teta = 37° ditanya : rho = ? jawab h = ( 2 . gamma . cos teta) / (rho . g . r) jika diubah bentuk maka rho = ( 2 . gamma . cos teta) / (h. g . r) rho = ( 2 . 0,03 . 0,8 ) / (0,002 . 10 . 0,002) rho = 1200 kg/m³


Ben B

31 Mei 2022 02:01

Jika massa jenis air laut sebesar 1.300 kg/m, percepatan gravitasi bumi sebesar 10 m/s?, dan P. = 2,5 x 105 Pa, tekanan mutlak pada kedalaman 400 m dari permukaan laut sebesar .... Pa.


Ben B

31 Mei 2022 02:01

Jika massa jenis air laut sebesar 1.300 kg/m, percepatan gravitasi bumi sebesar 10 m/s?, dan P. = 2,5 x 105 Pa, tekanan mutlak pada kedalaman 400 m dari permukaan laut sebesar .... Pa.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sebuah silinder dengan momen inersia 8 kgm2 berputar dengan kecepatan 10 rad/s. Pada satu waktu, silinder lain dengan momeb inersia 6 kgm2 berkopel dalam poros yang sama dengan silinder sebelumnya. Kecepatan kedua silinder tersebut menjadi ... rad/s

12

0.0

Jawaban terverifikasi