Agung S

28 Februari 2022 16:56

Iklan

Iklan

Agung S

28 Februari 2022 16:56

Pertanyaan

Perhatikan informasi berikut. 1) Dominasi politik. 2) Eksploitasi ekonomi. 3) Liberalisasi perdagangan. 4) Penetrasi budaya. 5) Eksploitasi sumber daya manusia. Bentuk kolonialisme modern yang diterapkan Belanda di Nusantara ditunjukkan oleh nomor .... A. (1), (2) , dan (3) B. (1), (2), dan (4) C. (2), (3), dan (4) D. (2), (3) , dan (5) E. (3), (4), dan (5)


76

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Made

02 Maret 2022 13:41

Jawaban terverifikasi

Hallo Agung, kakak bantu jawab ya Jawaban yang paling tepat adalah B untuk lebih jelas yuk pahami penjelasan berikut Kolonialisme modern yang diterapkan oleh Belanda di Indonesia mengandung tiga unsur penting sebagai berikut: -Pemerintah kolonial melakukan dominasi dan hegemoni di seluruh aspek kehidupan masyarakat Indonesia. Oleh karena itu, nasionalisme yang berkembang, terutama dalam bidang politik, bertujuan menghilangkan dominasi politik kolonial dan membentuk pemerintah berkedaulatan rakyat. -Pemerintah kolonial melakukan eksploitasi ekonomi terhadap sumber daya alam untuk kemakmuran negaranya. -Adanya penetrasi budaya melalui sistem pendidikan yang ditanamkan melalui salah satu program dari politik etis. Nasionalisme yang kemudian muncul di Indonesia bertujuan menghidupkan kembali kepribadian bangsa yang diselaraskan dengan perkembangan zaman. semoga membantu ya


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pernyataan berikut ini yang bukan latar belakang dari Reformasi Gereja adalah .... a. menolak indulgensi b. penyimpangan-penyimpangan dalam tubuh gereja c. gereja menjadi pusat monopoli d. lebih merupakan reaksi langsung atas gerakan Protestanisme e. bertujuan menata kembali gereja sesuai dengan ajaran lnjil

1rb+

0.0

Jawaban terverifikasi