Kania P

28 Januari 2023 12:56

Iklan

Kania P

28 Januari 2023 12:56

Pertanyaan

Penjumlahan berikut yang hasilnya kurang dari 800 adalah .... A. 420 + 385 B. 502 + 294 C. 613 + 201

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

22

:

40

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Aisyiyah

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

29 Agustus 2023 08:07

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah B. 502 + 294 Konsep : Penjumlahan adalah penambahan sekelompok bilangan atau lebih menjadi suatu bilangan yang disebut jumlah. Pembahasan: Opsi A : 4 2 0 3 8 5 ____ + 8 0 5 Opsi B : 5 0 2 2 9 4 _____ + 7 9 6 Opsi C : 6 1 3 2 0 1 _____ + 8 1 4 Dari ketiga pilihan jawaban di atas yang nilainya kurang dari 800 adalah 796. Jadi penjumlahan yang hasilnya kurang dari 800 adalah 502+294 Oleh karena itu jawaban yang benar adalah B


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Roda mobil berbentuk ... a. Lingkaran b. Segi empat c. Segi tiga

127

5.0

Jawaban terverifikasi