Ummul K

22 Maret 2020 08:26

Iklan

Iklan

Ummul K

22 Maret 2020 08:26

Pertanyaan

pada 7september 1944 perdana menteri koiso mengeluarkan sebuah pernyataan yang kemudian dikenal dengan janji koiso.mengapa perdana menteri koido memberikan janji tersebut?


10

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

G. Fitri

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

14 Januari 2022 08:58

Jawaban terverifikasi

Hai Ummul K, Kakak bantu jawab ya. Alasan Jenderal Kaiso mengulang janjinya kepada Indonesia ialah karena bangsa Jepang yang telah mengalami kekalahan dalam Perang Pasifik melawan sekutu dan diharapkan rakyat Indonesia mampu membantu Jepang. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan dibawah. Dinamika politik bangsa Jepang dalam perang melawan sekutu semakin tidak menentu, dimana Jepang pada akhirnya menyerah kepada sekutu pada bulan Agustus 1945. Namun sekitar satu tahun sebelum penyerahan tersebut, tepatnya pada tanggal 7 September 1944 Perdana Menteri Jepang yakni Kunaiki Koiso mengumumkan sikapnya yaitu dengan memberikan kemerdekaan kepada bangsa Indonesia. Hal tersebut dilakukannya agar rakyat Indonesia mendukung serta membantu pihak Jepang melawan sekutu dalam perang. Sebagai bentuk janjinya maka lahirlah BPUPKI yang dibentuk pada tanggal 1 Maret 1945 yang dipimpin oleh dr. Radjiman Wedyoningrat. Dimana badan ini bertugas untuk menyelidiki berbagai hal seperti aspel politik, ekonomi yang diperlukan bagi negara yang merdeka. Semoga membantu ya ๐Ÿ˜Š


Iklan

Iklan

Helmi W

22 Maret 2020 12:48

karena untuk meyakinkan rakyat Indonesia agar rakyat tidak melawan pemerintahan Jepang


Adista A

22 Maret 2020 13:27

karena untuk menarik rasa simpati rakyat Indonesia untuk membantu Jepang dan juga berjanji menghadiahkan kemerdekaan


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

dimanakah gunung galunggung?

4

0.0

Jawaban terverifikasi