Raffa R

02 April 2020 01:08

Iklan

Iklan

Raffa R

02 April 2020 01:08

Pertanyaan

mengapa indonesia disebut negara vulkanis


10

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

G. Fauziyah

Mahasiswa/Alumni IAIN Syekh Nurjati Cirebon

12 Januari 2022 13:52

Jawaban terverifikasi

Hallo Raffa, kakak bantu jawab ya... Indonesia mendapat sebutan negara vulkanis karena merupakan negara yang memiliki banyak gunung api, sehingga apabila gunung api itu meletus akan mengeluarkan abu vulkanis. Berikut penjelasannya : Letak geografis Indonesia berada di antara lempeng Australia, lempeng Eurasia dan lempeng pasifik. Selain itu juga Indonesia termasuk dalam cincin api pasifik. Cincin api pasifik atau lingakaran api pasifik alias ring of fire adalah daerah yang sering terjadi gempa bumi dan letusan gunung berapi yang mengelilingi cekungan api pasifik. Hal ini yang kemudian menjadi penyebab kenapa di Indonesia sering sekali terjadi gempa bumi, baik vulkanik maupun tektonik. Gempa bumi vulkanik adalah gempa yang disebabkan oleh aktivitas gunung api, sedangkan gempa bumi tektonik terjadi akibat pergerakan lempeng. Jadi, julukan Indonesia sebagai negara vulkanik ini dikarenakan letak geografi Indonesia yang berada di cincin api yang menyebabkan sering terjadi gempa bumi vulkanis yang disebabkan oleh letusan gunung berapi. Semoga membantu ya dik :)


Iklan

Iklan

Ana A

02 April 2020 11:18

karena,banyak gunung berapi ataupun gunung tidak aktif yg dapat di jumpai di seluruh Indonesia


Ana A

02 April 2020 11:19

kalau salah maaf ya πŸ™πŸ™πŸ™

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

batas antara zaman persejarah dengan zaman sejarah adalah mulai adanya

6

0.0

Jawaban terverifikasi