Adhel A

22 Maret 2020 09:37

Iklan

Iklan

Adhel A

22 Maret 2020 09:37

Pertanyaan

menganalisis dan menarik kesimpulan tentang pengaruh piagam PBB terhadap kehidupan masa kini...?


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

02 Februari 2022 03:30

Jawaban terverifikasi

Halo Adhel A. Kakak bantu jawab ya. Pengaruh piagam PBB terhadap kehidupan masa kini adalah berikaitan dengan hak penentuan nasib sendiri. Berikut penjelasannya ya. Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) adalah salah satu organisasi yang menjadi awal dalam mewujudkan perdamaian dunia. Piagam PBB menerpakan prinsip utama hubungan internasional yaitu persamaan kedaulatan negara untuk melarang kegunaan kekerasaan di hubungan internasional. Piagam PBB ditandatangani pada tanggal 26 Juni 1945 di San Francisco, Amerika Serikat. Piagam PBB mulai berlaku pada tanggal 24 Oktober 1945. Pengaruh piagam PBB terhadap kehidupan masa kini adalah berikaitan dengan hak penentuan nasib sendiri. Hal tersebut tercermin dari adanya kewenangan yang diberikan kepada seluruh daerah di Indonesia dalam menjalankan otonomi daerah dengan menerapkan sistem desentralisasi untuk menjaga kebhinekaan atau persatuan dengan menghormati budaya dan potensi dari setiap daerah-daerah di Indonesia. Selain itu, Indonesia juga aktif dalam menjaga perdamaian dunia dengan membentuk badan nasional penanggulangan terorisme. Semoga membantu😊


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan proses pembentukan LBB

9

0.0

Jawaban terverifikasi