Irene I

14 Februari 2020 07:31

Iklan

Iklan

Irene I

14 Februari 2020 07:31

Pertanyaan

makna dalam puisi menunjukan....dalam puisi.


6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Naufalia

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

31 Januari 2022 15:13

Jawaban terverifikasi

Hallo Irene. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Makna dalam puisi menunjukan maksud atau isi dalam puisi. Mari cermati pembahasan berikut ini! Puisi adalah suatu karya sastra berupa ungkapan isi hati yang diucapkan dengan sebuah perasaan di dalamnya. Puisi dibuat dengan menggunakan bahasa yang imajinatif dan penuh makna. Setiap puisi memiliki makna yang terkandung. Makna puisi adalah arti atau maksud atau isi yang terkandung dalam puisi yang dapat ditangkap oleh pembaca sesuai tingkat pengalaman dan pengetahuannya. Cara menentukan makna puisi di antaranya: 1. Membacanya secara keseluruhan. 2. Menemukan inti atau tema dari setiap ungkapan dalam puisi. 3. Menentukan pula makna-makna konotatif dalam puisi dan mengaitkan dengan keseluruhan isi puisi. 4. Mengaitkan makna konotatif tersebut dengan hal-hal yang berkaitan dengan kenyataan. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa makna dalam puisi menunjukan maksud atau isi dalam puisi. Semoga membantu ya:)


Iklan

Iklan

Muhammad A

16 Februari 2020 02:16

isi dalam puisi


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Bagaimana bikin karangan

1

0.0

Jawaban terverifikasi