Clarisa P

16 Maret 2020 02:43

Iklan

Iklan

Clarisa P

16 Maret 2020 02:43

Pertanyaan

kak aku mau nanya rumus aliran listrik dan aku pernah liat di internet percobaan sains tentang listrik nirkabel , apakah jika ada listrik nirkabel apakah listrik itu dialirkan sama seperti kita mengirim pesan ke orang lain dan tidak menabrak orang ?


16

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Mila

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

21 Januari 2022 02:52

Jawaban terverifikasi

Halo Clarisa, kakak bantu jawab yaa :) Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah listrik nirkabel merupakan arus listrik yang dialirkan dari sumber listrik ke beban listrik tanpa menggunakan penghantar listrik. Transmisi listrik tanpa kabel sama seperti smartphone yang diisi daya menggunakan charger wireless (hanya tinggal menempelkan ponsel pada charger). Berdasarkan Dr. Katie Hall, listrik nirkabel dibuat dengan prinsip adanya medan magnet, sehingga barang elektronik yang ada di wilayah medan magnet tersebut dapat menerima arus listrik. Konsep yang digunakan yakni terdapat alat sebagai pemancar listrik dan alat sebagai penerima listrik.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

500 gram es bersuhu −12 °C dipanaskan hingga suhu −2 °C. Jika kalor jenis es adalah 0,5 kal/g °C, tentukan banyak kalor yang dibutuhkan, nyatakan dalam satuan joule!

28

5.0

Jawaban terverifikasi