Marselina B

24 Maret 2020 05:32

Iklan

Iklan

Marselina B

24 Maret 2020 05:32

Pertanyaan

jelaskan tentang otak tengah,otak depan,otak kecil,otak besar.


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

J. Muliawan

19 Januari 2022 12:51

Jawaban terverifikasi

Hai Marselina, kakak bantu jawab ya ^ ^ Jawaban: Otak tengah berperan sebagai pengaturan respon pendengaran, gerakan motorik, penglihatan, kewaspadaan, dan lain-lain, otak depan berperan sebagai pengaturan gerakan serta otot, pemikiran, dan lain-lain, otak besar berperan sebagai pusat aktivitas tubuh, dan otak kecil berperan sebagai pengendali kesimbangan dan koordinasi tubuh. Otak merupakan organ yang penting bagi manusia karena berperan sebagai pengatur aktivitas tubuh dan sistem saraf pusat. 1. Otak tengah merupakan bagian yang berperan dalam menghubungkan otak depan dan otak belakang. Bagian ini memiliki beberapa fungsi seperti pengaturan respon pendengaran, gerakan motorik, penglihatan, kewaspadaan, dan lain-lain. 2. Otak depan merupakan otak yang terdapat pada bagian depan dan berperan sebagai pengaturan gerakan serta otot, pemikiran, dan lain-lain. 3. Otak besar (Celebrum) berperan sebagai pusat aktivitas tubuh. Bagian ini terdiri atas 4 lobus yaitu lobus frontalis, lobus temporalis, lobus parietalis, dan lobus oksipetalis. 4. Otak kecil (Cerebellum) berperan sebagai pengendali keseimbangan dan koordinasi tubuh. Semoga jawaban kakak membantu ya!


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

perbedaan DNA plasmid sama DNA kromosom apa?

13

0.0

Jawaban terverifikasi