Esekiel P

23 Februari 2020 05:47

Iklan

Iklan

Esekiel P

23 Februari 2020 05:47

Pertanyaan

jelaskan pengaruh agama dan kebudayaan hindu dalam bidang politik dan sistem pemerintahan


9

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Octavilia

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

29 Desember 2021 07:30

Jawaban terverifikasi

Hi Esekiel, Kakak bantu jawab ya ! Pengaruh agama dan kebudayaan Hindu dalam bidang politik dan sistem pemerintahan di Indonesia, yakni Sebelum masuknya pengaruh Hindu, masyarakat Indonesia belum mengenal sistem pemerintah, semula pemimpinnya adalah kepala suku, setelah masuknya pengaruh Hindu pemimpinnya adalah raja. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan ini ! Masuknya pengaruh Hindu ke Indonesia sudah berlangsung sejak berabad-abad lalu. Masuknya hindu ke Indonesia ternyata mempengaruhi bidang politik dan sistem pemerintahan di Indonesia. Hal ini dapat dilihat pada model kepeimpinan dan struktur pemerintahan. Sebelum masuknya pengaruh Hindu, masyarakat Indonesia belum mengenal sistem pemerintah, semula pemimpinnya adalah kepala suku, setelah masuknya pengaruh Hindu pemimpinnya adalah raja. Pada kedudukan kepala suku dikukuhkan oleh musyawarah warga, sedangkan kedudukan raja dikukuhkan oleh brahmana.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sumber sejarah kerajaan pasai

4

0.0

Jawaban terverifikasi