Komara I

19 Maret 2020 02:16

Iklan

Iklan

Komara I

19 Maret 2020 02:16

Pertanyaan

fungsi trakea dalam proses pernapasan manusia adalah


5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Nurrismawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

03 Februari 2022 02:44

Jawaban terverifikasi

Halo Komara I! Kakak bantu jawab ya :) Fungsi trakea yaitu sebagai berikut: 1. Berfungsi sebagai jalur untuk menyalurkan udara dari tenggorokan (laring) dengan paru - paru. 2. Menangkal benda asing yang masuk 3. Memperlancar sistem pencernaan 4. Membantu agar batuk lebih lancar Mari kita bahas! Trakea merupakan organ pernapasan yang berbentuk tabung besar memanjang. Organ trakea memiliki panjang sekitar 11 cm dan lebar 2,5 cm. Trakea tersusun atas otot dan tulang rawan berbentuk cincin berjumlah sekitar 16 - 22 buah. Cincin tulang rawan tersebut membantu udara agar dapat keluar - masuk dengan lancar. Fungsi trakea dalam sistem pernapasan antara lain sebagai jalur udara masuk dari laring menuju paru - paru, menangkal benda asing yang masuk, memperlancar sistem pencernaan dengan memberikan ruang yang longgar bagi kerongkongan untuk menelan, dan membantu agar batuk lebih lancar melalui kontraksi otot - otot trakea. Semoga membantu! semangat!


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

hewan apa yang dapat mem belah diri?

5

5.0

Jawaban terverifikasi