Andi R

31 Maret 2022 08:35

Iklan

Iklan

Andi R

31 Maret 2022 08:35

Pertanyaan

Dua buah muatan saling berdekatan dengan besar muatan 40x10-^6 C dan -30x10-^6 C dengan jarak pisah 4 cm. Tentukan besarnya gaya coulomb pada muatan tersebut!


35

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Kuswandi

31 Maret 2022 12:58

Jawaban terverifikasi

Halo Andi R, Jawaban untuk pertanyaan ini adalah : 6,75 x 10^3 N Pada soal diatas Diketahui : q1 = 40 x 10^-6 C q2 = -30 x 10^6 C r = 4 cm = 4 x 10^-2 m k = 9 x 10^9 Nm^2/C^2 Ditanyakan : F =...? Pembahasan : , Jika dua muatan berdekatan maka akan terjadi gaya coulomb antara kedua muatan tersebut. Jika kedua muatan memiliki jenis muatan yang sejenis maka kedua muatan akan tolak menolak, sebaliknya jika kedua muatan berbeda jenis maka interaksi kedua muatan akan tarik menarik. Untuk menyelesaikan soal diatas kita menggunakan persamaan, sebagai berikut : F = (k.q1.q2)/(r^2) dimana : F = gaya coulomb (N) k = konstanta (9 x 10^9 Nm^2/C^2) q1 = muatan 1 (C) q2 = muatan 2 (C) r = jarak antar muatan (m) Sehingga : F = (k.q1.q2)/(r^2) F = ((9 x 10^9).(40 x 10^-6).(30 x 10^-6))/((4 x 10^-2)^2)) F = ((9).(40).(30) x (10^9).(10^-6)( 10^-6))/((16 x 10^-4))) F = ((10800) x (10^-3))/((16 x 10^-4))) F = ((675) x (10^1)) F = 6,75 x 10^3 N dan kedua muatan tarik menarik karena berbeda jenis. Jadi, jawaban yang benar adalah 6,75 x 10^3 N


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

220

1.0

Jawaban terverifikasi