Nasywaa N

26 Maret 2020 09:28

Iklan

Iklan

Nasywaa N

26 Maret 2020 09:28

Pertanyaan

ciri ciri kelas asteridea


17

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Al

11 Januari 2022 01:29

Jawaban terverifikasi

Halo Nasywa, Kakak bantu jawab ya. Mungkin maksud pertanyaan kamu adalah ciri-ciri kelas "Asteroidea". Asteroidea dikenal sebagai bintang laut karena memiliki bentuk tubuh seperti bintang. Ciri-cirinya adalah sebagai berikut: 1. Tubuh berdiameter 10-20 cm. 2. Pada permukaan tubuhnya terdapat duri-duri. 3. Merupakan hewan karnivora, pemakan ikan dan bangkai. 4. Pada tubuh permukaan bawah (disebut oral) terdapat mulut. 5. Pada tubuh permukaan atas (disebut aboral) terdapat anus. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah fungsi sel penyengat yang terdapat pada ubur ubur?

4

0.0

Jawaban terverifikasi