Aprisno U

02 Mei 2020 07:26

Iklan

Iklan

Aprisno U

02 Mei 2020 07:26

Pertanyaan

cara mengetahui momentum awal dan akhir


7

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Ilham

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung

10 Januari 2022 09:18

Jawaban terverifikasi

Halo Aprisno, kaka bantu jawab pertanyaanya ya :) Momentum dalam fisika adalah ukuran kesukaran untuk memberhentikan gerak suatu benda. Momentum dipengaruhi Massa dan Kecepatan. Persamaan momentum adalah sebagai berikut : P = m.v dimana, P adalah momentum, m adalah massa, dan v adalah kecepatan. Untuk mengetahui momentum awal dan akhir, tergantung pada kecepatan awal dan akhir. Untuk menghitung momentum awal adalah dengan mengalikan massa dan kecepatan awal, sementara untuk menghitung momentum akhir adalah dengan mengalikan massa dan kecepatan akhir. Terima kasih sudah bertanya, semoga bermanfaat. Terus gunakan Roboguru sebagai teman belajar kamu ya :).


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sebuah thermometer tak berskala berisi raksa. Ketika dimasukkan ke dalam es melebur, panjang kolom raksa 5 cm dan ketika dimasukkan ke dalam air mendidih, panjang kolom raksa 30 cm. Ketika termometer menunjukkan 30°C, panjang kolom raksa adalah...

4

0.0

Jawaban terverifikasi