Trisna A

02 April 2020 06:23

Iklan

Iklan

Trisna A

02 April 2020 06:23

Pertanyaan

Budi berangkat ke sekolah menaiki sepeda beroda satu. Jika diameter roda sepeda adalah 50 cm dan budi sampai di sekolah setelah roda menggelinding sebanyak 1200 putaran, perkirakan jarak rumah budi ke sekolah!


6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Ziyandzakya

04 Maret 2022 00:47

Jawaban terverifikasi

Halo Trisna, terimakasih sudah bertanya di Ruangguru, kakak coba bantu jawab ya :) Jawabannya adalah 188.400 cm. Konsep: Ingat kembali rumus untuk menentukan keliling lingkaran: K = π x d dengan K : keliling lingkaran d : diameter lingkaran π = 22/7 untuk d kelipatan 7 atau π = 3,14 untuk d bukan kelipatan 7. Pembahasan: Diketahui Budi berangkat ke sekolah menaiki sepeda beroda satu. Diameter roda sepeda adalah 50 cm, maka keliling roda sepeda tersebut dapat kita hitung: K = π x d karena d bukan kelipatan 7 maka π = 3,14, sehingga K = 3,14 x 50 cm K = 157 cm Budi sampai di sekolah setelah roda menggelinding sebanyak 1.200 putaran, maka perkiraan jarak rumah Budi ke sekolah dapat kita hitung: perkiraan jarak = (keliling roda) x (banyak putaran roda) perkiraan jarak = 157 cm x 1.200 perkiraan jarak = 188.400 cm Jadi, perkiraan jarak rumah Budi ke sekolah adalah 188.400 cm. Semoga membantu ya.


Iklan

Iklan

Oktavia R

02 April 2020 12:03

d = 50 cm , r = 25 cm Jika panjang lintasan = K × 1200 Maka K = 2 × phi × r = 2 × 3,14 × 25 = 6,28 × 25 = 157 cm panjang lintasan = K × 1200 = 157 × 1200 = 188.400 cm = 1884 m jadi, perkiraan jarak budi ke sekolah ialah 1884 m.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

2. Sebuah segitiga siku-siku, hipotenusanya 4 √3 cm dan salah satu sisi siku-sikunya 2 √2 cm. Panjang sisi siku-siku yang lain adalah .... cm A. 2 √10 B. 3 √5 C. 8 √2 D. 3 √3

8

0.0

Jawaban terverifikasi