Beta R

29 Oktober 2020 11:22

Iklan

Iklan

Beta R

29 Oktober 2020 11:22

Pertanyaan

Bentuk" pidato


90

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Rahmawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

08 Februari 2022 09:45

Jawaban terverifikasi

Halo Beta R. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru, kakak bantu jawab ya. Bentuk-bentuk pidato terdiri dari pidato informatif, pidato rekreatif, pidato argumentatif, dan pidato persuasif. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Pidato adalah sebuah kegiatan berbicara di depan umum yang bertujuan menyampaikan gagasan, pendapat, dan alasan yang jelas. Berikut adalah bentuk-bentuk pidato berdasarkan tujuannya. 1. Pidato informatif: bertujuan memberikan informasi, memberitahu, memperkenalkan, atau mendidik dengan memberikan informasi atau pengetahuan kepada pendengar. 2. Pidato rekreatif: bertujuan menghangatkan suasana, menarik, dan menghibur audiens. Penyampaian pidato ini bisa ditambahkan dengan humor dan lelucon. 3. Pidato argumentatif: bertujuan untuk mendukung atau menolak suatu opini, pernyataan, atau keyakinan tertentu dengan menampilkan data yang kuat. 4: Pidato persuasif: bertujuan untuk membujuk, mempengaruhi, menyakinkan, dan menenangkan tindakan seseorang. Dengan demikian, bentuk-bentuk pidato terdiri dari pidato informatif, pidato rekreatif, pidato argumentatif, dan pidato persuasif. Semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

Beta R

29 Oktober 2020 11:25

Pidato Persuasif Pidato impromtu Pidato manuskrip Pidato memoriter Pidato ekstempore


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa yg dimaksud prolog

2

0.0

Jawaban terverifikasi