Nailah A

05 Februari 2020 22:28

Iklan

Iklan

Nailah A

05 Februari 2020 22:28

Pertanyaan

bagian matahari yg tampak saat gerhana matahari total


12

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Sultan B

28 Desember 2021 11:36

Jawaban terverifikasi

Halo Nailah! kakak bantu jawab yaa. Tidak ada bagian yang terlihat pada matahari, hanya cahayanya saja yang terlihat dan itupun sedikit. Gerhana merupakan fenomena astronomi yang terjadi ketika benda angkasa bergerak ke dalam bayangan dari benda angkasa lain. Dalam fenomena gerhana matahari, posisi bulan berada diantara matahari dan bumi. Sehingga ketika gerhana matahari total bulan akan menghalangi matahari dan menyebabkan matahari tidak terlihat dan cahayanya masih menerobos di sekitarnya. Hal ini menyebabkan keadaan sekitar menjadi lebih gelap walaupun masih siang hari. Gambaran posisi saat terjadinya gerhana matahari dapat disimak pada gambar berikut yaa. Jadi tidak ada bagian yang terlihat pada matahari, hanya cahayanya saja yang terlihat dan itupun sedikit.


Iklan

Iklan

Ahmad N

06 Februari 2020 10:53

Tidak ada hanya keliatan cahayanya aja


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sepatu bola memiliki bagian bagian yang menonjol di bagian dasarnya.bagian tersebut bertujuan untuk.

8

5.0

Jawaban terverifikasi