EVITA A

24 November 2020 07:03

Iklan

Iklan

EVITA A

24 November 2020 07:03

Pertanyaan

Bagaimanakah pengaruh letak astronomis dan geologis ASEAN terhadap potensi sumber daya alam yang dimiliki negara-negara ASEAN​


254

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Dini

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

30 Desember 2021 05:48

Jawaban terverifikasi

Halo, Evita. Saya bantu jawab ya. Secara astronomis, ASEAN terletak di 28° LU - 11° LS dan 92° BT - 141° BT. Hal tersebut menyebabkan wilayah ASEAN memiliki iklim tropis. Wilayah beriklim tropis memiliki sumber daya alam hayati yang melimpah karena iklim tersebut sangat mendukung bagi perkembangbiakan tumbuhan dan hewan. Secara geologis, ASEAN terletak di antara dua jalur pegunungan Sirkum Mediterania dan Sirkum Pasifik. Selain itu, ASEAN berada di antara tiga lempeng, yaitu Eurasia, Pasifik, dan Indo Australia. Hal tersebut menyebabkan ASEAN memiliki banyak potensi barang tambang. Jadi, pengaruh letak astronomis dan geologis ASEAN terhadap potensi sumber daya alam ASEAN adalah menjadikan ASEAN wilayah yang memiliki potensi sumber daya alam hayati dan non hayati yang melimpah. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

Dwiyani S

11 Desember 2020 16:52

letak astronomis dapat memengaruhi iklim disuatu negara,iklim yang berbeda menyebabkan perbedaan SDA masing masing negara. Sedangkan pengaruh geologis dapat memengaruhi perbedaan permukaan tanah, pada tanah yang subur cenderung dapat ditanami berbagai bahan pangan seperti padi,buah buahan,sayur sayuran,dll tapi pada tanah yang kering atau tandus kurang cocok untuk bercocok tanam.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

urutan keberapa indonesia negara terbesar di asia

3

5.0

Lihat jawaban (3)