Ananda H

27 Januari 2022 07:42

Iklan

Iklan

Ananda H

27 Januari 2022 07:42

Pertanyaan

bagaimana membuat puisi


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Vitalianty

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

28 Januari 2022 02:09

Jawaban terverifikasi

Halo, Ananda. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Membuat puisi dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut. 1. Menentukan tema. 2. Menentukan kata kunci. 3. Membayangkan suasana. 4. Mengembangkan kata kunci. 5. Menggunakan gaya bahasa. 6. Membaca dan mengoreksi puisi. 7. Memberi judul yang sesuai. Simak penjelasannya ya. Puisi adalah karya sastra yang gaya bahasanya terikat oleh rima, irama, dan penyusunan larik dan bait. Puisi biasanya berisi ungkapan perasaan penulis mengenai emosi, pengalaman, pemikiran, maupun kesan yang kemudian bahasa yang menarik sehingga enak untuk dibaca. Membuat puisi dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut. 1. Dalam menulis puisi, hal yang pertama kali ditentukan adalah tema. 2. Setelah menentukan tema, kemudian mencari kata kunci yang sesuai dengan tema. 3. Setelah beberapa kata kunci terkumpul maka bayangkan suasana yang ingin dituliskan. 4. Dari suasana yang terbayang tersebut, kembangkanlah kata kunci tadi. 5. Kata kunci dapat dikembangkan dengan menggunakan gaya bahasa. 6. Setelah puisi selesai ditulis, baca dan koreksi lagi kata-kata yang kurang indah. 7. Pemberian judul dapat dilakukan sebelum atau sesudah puisi selesai ditulis. Dengan demikian, langkah-langkah menulis puisi adalah sebagai berikut. 1. Menentukan tema. 2. Menentukan kata kunci. 3. Membayangkan suasana. 4. Mengembangkan kata kunci. 5. Menggunakan gaya bahasa. 6. Membaca dan mengoreksi puisi. 7. Memberi judul yang sesuai. Semoga membantu ya.


Ananda H

23 Februari 2022 08:42

Terima kasih kak πŸ™

Iklan

Iklan

Nevina P

27 Januari 2022 12:55

Cara Mudah Membuat Puisi 1. Tentukan Tema dan Judul. Sebelum membuat puisi, penting sekali untuk menentukan tema dan judul sebagai acuan dalam membuat sebuah puisi. 2. Tentukan Kata Kunci. 3. Tentukan Diksi. 4. Gunakan Rima. Bait. 6. Kembangkan Puisi. 7. Penutup Puisi. 8. Perhatikan Keterbacaan.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Bambang Pamungkas adalah sosok striker nomor satu di timnas. Ia menekuni profesi sebagai pesepakbola memang sedari kecil. Ia bukan dari keluarga yang berkecukupan, namun karena kegigihannya berlatih, sekarang ia menjadi tulang punggung di garis depan tim sepakbola Indonesia. Hal yang patut diteladani dari tokoh dalam kutipan biografi tersebut adalah

139

5.0

Jawaban terverifikasi