Queensa S

03 April 2020 05:35

Iklan

Iklan

Queensa S

03 April 2020 05:35

Pertanyaan

apasih ciri-ciri istimewa kelelawar


8

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Wijaya

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

03 Februari 2022 04:05

Jawaban terverifikasi

Halo Queensa, kakak bantu jawab yaa:) Kelelawar memiliki kemampuan istimewa yaitu ekolokasi. Mari kita bahas! Kelelawar adalah satu-satunya mamalia yang memiliki kemampuan untuk terbang. Mamalia ini aktif di malam hari, dan termasuk hewan nokturnal karena akan beraktivitas di malam hari. Kelelawar memiliki kemampuan ekolokasi yang membantunya untuk terbang dan mengidentifikasi benda-benda di sekelilingnya. Caranya dengan memancarkan gelombang khusus yang akhirnya memantul kembali ke kelelawar sehingga dia dapat mengetahui di mana letak mangsa dan objek apa saja yang ada di depannya. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Iklan

Syifa R

02 Oktober 2020 00:31

bisa lihat pada malam hari pendengaran yg tajam,maaf kak kalo salah


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apa yang dimaksud metamorfosis?

4

0.0

Jawaban terverifikasi