Kharisma Y

18 Maret 2020 10:13

Iklan

Iklan

Kharisma Y

18 Maret 2020 10:13

Pertanyaan

apakah yg dinakan dgn bait


16

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Naufalia

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

10 Januari 2022 10:58

Jawaban terverifikasi

Hallo Kharisma. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Bait adalah satu kesatuan dalam puisi yang terdiri atas beberapa baris. Mari cermati pembahasan berikut ini! Puisi adalah suatu karya sastra berupa ungkapan isi hati yang diucapkan dengan sebuah perasaan di dalamnya. Puisi dibuat dengan menggunakan bahasa yang imajinatif dan penuh makna. Puisi memiliki unsur-unsur fisik yang melekat pada puisi, salah satunya adalah unsur citraan. Setiap puisi tersusun atas beberapa bait. Bait adalah satu kesatuan dalam puisi yang terdiri atas beberapa baris. Perhatikanlah contoh puisi berikut ini! Sepertiga Malam Di sepertiga malam, Rintik hujan membangunkan aku dari lelap Mataku terbuka Tiba-tiba, aku rindu bercerita kepada Tuhan Tuhan, Lelahku hari ini kembali menghasilkan tangis Aku ingin bangkit, Tetapi, realita yang tak sesuai harap kembali menjatuhkanku Puisi di atas memiliki dua bait. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa bait adalah satu kesatuan dalam puisi yang terdiri atas beberapa baris. Semoga membantu ya:)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

struktur teks ulasan

8

5.0

Jawaban terverifikasi